Yeremia 10:11 
Konteks| TB (1974) © SABDAweb Yer 10:11 |
Beginilah harus kamu katakan kepada mereka: "Para allah yang tidak menjadikan langit dan bumi akan lenyap o dari bumi dan dari kolong langit ini." |
| AYT (2018) | “Jadi, hendaklah kamu berkata kepada mereka, ‘Ilah-ilah itu, yang tidak membuat langit dan bumi, akan lenyap dari bumi dan dari bawah langit.’” |
| TL (1954) © SABDAweb Yer 10:11 |
Demikian hendaklah katamu kepada mereka itu: Adapun segala dewata, yang tiada tahu menjadikan langit dan bumi, ia itu akan hilang dari atas bumi dan dari bawah langit ini.) |
| BIS (1985) © SABDAweb Yer 10:11 |
(Kamu, hai umat, harus memberitahukan kepada mereka bahwa dewa-dewa yang tidak menciptakan langit dan bumi itu akan dibinasakan. Mereka akan lenyap dari muka bumi.) |
| MILT (2008) | Seperti inilah harus kamu katakan kepada mereka, "Para allah Ilah-ilah 0426 yang tidak menjadikan langit dan bumi, akan lenyap dari bumi, dan dari kolong langit ini." |
| Shellabear 2011 (2011) | Beginilah harus kamu katakan kepada mereka, "Dewa-dewa yang tidak menjadikan langit dan bumi akan lenyap dari bumi dan dari kolong langit ini." |
| AVB (2015) | Beginilah harus kamu katakan kepada mereka, “Para tuhan yang tidak menjadikan langit dan bumi akan lenyap dari bumi serta dari kolong langit ini.” |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
|
| TB ITL © SABDAweb Yer 10:11 |
|
| TL ITL © SABDAweb Yer 10:11 |
|
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris | |
| TB (1974) © SABDAweb Yer 10:11 |
Beginilah harus kamu katakan kepada mereka: "Para allah yang tidak menjadikan langit dan bumi akan lenyap o dari bumi dan dari kolong langit ini." |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Yer 10:11 |
Beginilah 1 harus kamu katakan kepada mereka: "Para allah yang tidak menjadikan langit dan bumi akan lenyap 2 dari bumi dan dari kolong 3 langit ini." |
| Catatan Full Life |
Yer 10:2-16 1 Nas : Yer 10:2-16 Karena ancaman serbuan Babel, bangsa itu semakin berpaling kepada penyembahan berhala, ilmu nujum, dan spiritisme seperti bangsa-bangsa lainnya. Yeremia memperingatkan mereka terhadap perbuatan itu, serta menyatakan bahwa Tuhan Allah adalah Allah yang esa dan benar yang menciptakan segala sesuatu (ayat Yer 10:10-12). |
![]() [+] Bhs. Inggris | |

