Kisah Para Rasul 6:10
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kis 6:10 |
tetapi mereka tidak sanggup melawan hikmatnya dan Roh yang mendorong dia berbicara. y |
AYT (2018) | Akan tetapi, mereka itu tidak mampu membantah kebijaksanaan dan Roh yang dengan-Nya Stefanus berkata-kata. |
TL (1954) © SABDAweb Kis 6:10 |
Maka tiada dapat mereka itu melawan yang dikatakannya dengan hikmat dan Roh itu. |
BIS (1985) © SABDAweb Kis 6:10 |
Tetapi mereka tidak bisa membantah apa yang dikatakan oleh Stefanus, karena Roh Allah memberikan kepadanya kebijaksanaan untuk berbicara. |
TSI (2014) | Namun, tidak satu pun dari mereka bisa menang dalam perdebatan itu, karena Stefanus berbicara dengan penuh hikmat oleh pertolongan Roh Kudus. |
MILT (2008) | Namun, mereka tidak mampu melawan hikmat dan Roh yang dengan-Nya dia berkata-kata. |
Shellabear 2011 (2011) | Akan tetapi, mereka tidak dapat melawan hikmahnya dan Ruh Allah yang mendorongnya berbicara. |
AVB (2015) | Namun demikian, mereka tidak dapat menewaskan kebijaksanaan dan Roh Kudus yang mengilhamkan kata-katanya. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kis 6:10 |
|
TL ITL © SABDAweb Kis 6:10 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kis 6:10 |
tetapi mereka 1 tidak sanggup 1 melawan hikmatnya dan Roh 2 yang mendorong dia berbicara. |
[+] Bhs. Inggris |