Daniel 6:16
KonteksTB (1974) © SABDAweb Dan 6:16 |
(6-17) Sesudah itu raja memberi perintah, lalu diambillah Daniel dan dilemparkan ke dalam gua singa. l Berbicaralah raja kepada Daniel: "Allahmu yang kausembah dengan tekun, Dialah kiranya yang melepaskan m engkau!" |
AYT (2018) | (6-17) Sesudah itu, raja memberi perintah supaya Daniel dibawa dan dilemparkan ke liang singa. Raja berbicara kepada Daniel, katanya “Allahmu yang kepada-Nya kamu menyembah dengan tekun, Dialah yang akan melepaskanmu.” |
TL (1954) © SABDAweb Dan 6:16 |
(6-17) Maka bertitah baginda, lalu dibawa oranglah akan Daniel, dicampakkannya ke dalam keleburan singa sementera baginda bertitah kepada Daniel demikian: Bahwa Allahmu, yang engkau berbuat bakti kepadanya dengan segala tulus hatimu, Ia juga hendaklah kiranya meluputkan dikau! |
BIS (1985) © SABDAweb Dan 6:16 |
(6-17) Maka akhirnya raja memerintahkan supaya Daniel ditangkap dan dilemparkan ke dalam gua singa. Kata raja kepada Daniel, "Semoga Allahmu yang kausembah dengan setia itu menyelamatkan engkau." |
MILT (2008) | Dan raja memerintahkan agar mereka membawa Daniel dan melemparkannya ke dalam gua singa. Raja berbicara dan berkata kepada Daniel, "Allahmu Elohimmu 0426 yang kepada-Nya engkau selalu melayani, akan melepaskan engkau." |
Shellabear 2011 (2011) | Maka raja memberi perintah supaya Daniel dibawa dan dicampakkan ke dalam gua singa. Raja berkata kepada Daniel, "Tuhanmu yang selalu kausembah, Dialah kiranya yang melepaskan engkau!" |
AVB (2015) | Maka raja memberikan perintah supaya Daniel dibawa dan dihumban ke dalam gua singa. Raja berkata kepada Daniel, “Semoga tuhan kamu yang selalu kamu sembah kelak melepaskan engkau!” |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Dan 6:16 |
(#6-#17) Sesudah itu <0116> raja <04430> memberi perintah <0560> , lalu diambillah <0858> Daniel <01841> dan dilemparkan <07412> ke dalam gua <01358> singa <0744> . Berbicaralah <06032> raja <04430> kepada Daniel <01841> : "Allahmu <0426> yang <01768> dengan tekun <08411> , Dialah <01932> kiranya yang melepaskan <07804> engkau!" |
TL ITL © SABDAweb Dan 6:16 |
(6-17) Maka <0116> bertitah <0560> baginda <04430> , lalu dibawa <0858> oranglah akan Daniel <01841> , dicampakkannya <07412> ke dalam keleburan <01358> singa <0744> sementera baginda <04430> bertitah <06032> kepada Daniel <01841> demikian: Bahwa Allahmu <0426> , yang <01768> engkau <0607> berbuat bakti <06399> kepadanya dengan segala tulus hatimu <08411> , Ia <01932> juga hendaklah kiranya meluputkan <07804> dikau! |
AYT ITL | Sesudah <0116> itu, raja <04430> memberi perintah <0560> supaya Daniel <01841> dibawa <0858> dan dilemparkan <07412> ke liang <01358> singa <0744> . Raja <04430> berbicara <06032> kepada Daniel <01841> , katanya <0560> “Allahmu <0426> yang <01768> kepada-Nya kamu <0607> menyembah <06399> dengan tekun <08411> , Dialah <01932> yang akan melepaskanmu <07804> .” |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Dan 6:16 |
(6-17) Sesudah itu raja 1 memberi perintah, lalu diambillah Daniel dan dilemparkan ke dalam gua singa. Berbicaralah raja 1 kepada Daniel: "Allahmu 2 yang kausembah dengan tekun, Dialah kiranya yang melepaskan engkau!" |
[+] Bhs. Inggris |