Resource > Himne - Nyanyikanlah Kidung Baru (NKB) >  NKB. 1 - Hai Kristen, Nyanyilah > 
NKB. 185 - Bintang Pandanganku 
Syair: Stern auf den ich schaue; Adol Krummacher
Terjemahan: E.L. Pohan
Lagu: Minna Koch
1. Bintang pandanganku, cadas yang teguh,
pandu yang setiawan, tongkat bagiku.
Roti kehidupan, mata air sejuk.
‘Kaulah peganganku, Yesus, Tuhanku.
‘Kaulah peganganku, Yesus, Tuhanku.
2. Tanpa aku, Tuhanku, jalanku berat.
Siapakah menghibur aku yang penat?
Hilanglah asaku tanpa kasihMu.
Iman, harap, kasih, Yesus, Tuhanku.
Iman, harap, kasih, Yesus, Tuhanku.
3. Maka kar’na itu aku jalan t’rus,
hingga ‘ku menghadap takhta yang kudus.
K’lak ‘kan ‘ku katakan: tiada hartaku;
Hanya ‘Kaulah saja, Yesus, milikku.
Hanya ‘Kaulah saja, Yesus, milikku.


TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.10 detik
dipersembahkan oleh YLSA