TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 2:18

Konteks
2:18 Orang-orang Yahudi p  menantang Yesus, katanya: "Tanda q  apakah dapat Engkau tunjukkan kepada kami, bahwa Engkau berhak bertindak demikian? r "

Yohanes 7:7

Konteks
7:7 Dunia tidak dapat membenci kamu, tetapi ia membenci Aku 1 , n  sebab Aku bersaksi tentang dia, bahwa pekerjaan-pekerjaannya jahat. o 

Yohanes 11:45

Konteks
Persepakatan untuk membunuh Yesus
11:45 Banyak di antara orang-orang Yahudi yang datang melawat Maria u  dan yang menyaksikan sendiri apa yang telah dibuat v  Yesus, percaya kepada-Nya. w 

Yohanes 13:14

Konteks
13:14 Jadi jikalau Aku membasuh kakimu, Aku yang adalah Tuhan dan Gurumu, maka kamupun wajib saling membasuh kakimu 2 ; m 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:7]  1 Full Life : IA MEMBENCI AKU.

Nas : Yoh 7:7

Yesus dibenci oleh dunia karena Dia mengatakan bahwa semua manusia tanpa Allah itu bobrok, berdosa, dan bersifat mementingkan diri sendiri (bd. Yoh 2:14-16; 3:19-20; 5:30-47). Sepanjang pelayanan-Nya Yesus tak henti-hentinya mengecam ketidakadilan, kekejaman, dan percabulan. Kesaksian yang nyata ini tentang dosa manusia bertentangan dengan mereka yang membawa berita "Injil positif", yaitu Injil yang tidak lagi menuntut pertobatan dan kebenaran.

[13:14]  2 Full Life : WAJIB SALING MEMBASUH KAKIMU.

Nas : Yoh 13:14

Gereja mula-mula rupanya mengikuti teladan Yesus Kristus sehingga benar-benar menaati peringatan-Nya untuk saling membasuh kaki dalam kasih. Sebagai contoh, dalam 1Tim 5:10 Paulus menyatakan bahwa janda-janda jangan dibantu oleh gereja kalau mereka tidak memenuhi syarat tertentu. Salah satu dari persyaratan itu adalah membasuh kaki "saudara seiman".



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA