TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 2:5

Konteks
2:5 Dan baik mereka mendengarkan w  atau tidak--sebab mereka adalah kaum pemberontak x --mereka akan mengetahui bahwa seorang nabi ada di tengah-tengah mereka 1 . y 

Yehezkiel 6:10

Konteks
6:10 Dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN k  dan bukan cakap angin, kalau Aku berfirman hendak menjatuhkan malapetaka ini atas mereka. l "

Yehezkiel 11:10

Konteks
11:10 Kamu akan berebahan karena pedang dan di tanah Israel y  Aku akan menghukum kamu; dan kamu akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN.

Yehezkiel 12:15

Konteks
12:15 Maka mereka akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN, apabila aku menyerakkan mereka di antara bangsa-bangsa t  dan menghamburkan mereka ke semua negeri.

Yehezkiel 22:16

Konteks
22:16 Maka engkau akan dinajiskan di hadapan bangsa-bangsa karena kesalahanmu sendiri, dan engkau akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN."

Yehezkiel 26:6

Konteks
26:6 Dan anak-anaknya perempuan, yang tinggal di daratan akan ditewaskan dengan pedang. Dan mereka akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN.

Yehezkiel 29:6

Konteks
29:6 Dan semua penduduk Mesir akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN. Oleh karena engkau ibarat tongkat e  bambu bagi kaum Israel:

Yehezkiel 30:8

Konteks
30:8 Maka mereka akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN, pada saat Aku menimbulkan api z  di Mesir sehingga semua orang yang membantunya dimusnahkan. a 

Yehezkiel 33:33

Konteks
33:33 Kalau hal itu datang--dan sungguh akan datang! --mereka akan mengetahui bahwa seorang nabi ada di tengah-tengah mereka. v "

Yehezkiel 35:4

Konteks
35:4 Aku akan menjadikan kota-kotamu reruntuhan q  dan engkau menjadi sunyi sepi, dan engkau akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN. r 

Yehezkiel 37:3

Konteks
37:3 Lalu Ia berfirman kepadaku: "Hai anak manusia, dapatkah tulang-tulang ini dihidupkan kembali?" Aku menjawab: "Ya Tuhan ALLAH, Engkaulah yang mengetahui! k "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:5]  1 Full Life : SEORANG NABI ADA DI TENGAH-TENGAH MEREKA.

Nas : Yeh 2:5

Allah ingin agar para hamba yang sejati dan setia memberitakan Firman-Nya kepada manusia. Mereka harus mengatakan segala sesuatu yang Allah ingin mereka ucapkan tanpa takut atau kompromi; berita mereka tidak boleh dipengaruhi oleh tanggapan umat, tetapi seharusnya diucapkan karena rasa kesetiaan mutlak kepada Allah dan kebenaran-Nya (ayat Yeh 2:7). Apabila ada di antara sidang pendengar mereka yang bertekad untuk menolak Allah dan hukum-Nya, biarlah demikian; para nabi harus terus memberitakan Firman Allah, menegur dosa dan pemberontakan, serta memanggil umat Allah agar setia kepada Tuhan.



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA