Ulangan 4:1
KonteksMusa menasihati bangsa itu memelihara hukum Allah
4:1 "Maka sekarang, hai orang Israel, dengarlah ketetapan n dan peraturan yang kuajarkan o kepadamu untuk dilakukan, supaya kamu hidup 1 p dan memasuki serta menduduki negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu.
Ulangan 4:4
Konteks4:4 sedangkan kamu sekalian yang berpaut pada TUHAN, Allahmu, masih hidup pada hari ini.
[4:1] 1 Full Life : UNTUK DILAKUKAN, SUPAYA KAMU HIDUP.
Nas : Ul 4:1
Hidup, berkat, dan mewarisi tanah Kanaan tergantung pada hubungan Israel dengan Allah (ayat Ul 4:1,6,15-26,40). Janji-janji Allah terkait, bagi setiap angkatan, dengan berpegang teguh kepada Tuhan (ayat Ul 4:4), menghormati Dia (ayat Ul 4:10), mengajar anak-anak kita jalan-jalan Tuhan (ayat Ul 4:9-10), dan mencari Dia dengan segenap hati dan jiwa kita (ayat Ul 4:29) dalam iman dan kasih yang sejati (Ul 5:29; 6:5;
lihat cat. --> Ul 5:29;
lihat cat. --> Ul 6:5;
lihat cat. --> Yoh 14:21;
lihat cat. --> Rom 1:5;
lihat cat. --> Gal 5:6;
[atau ref. Yoh 14:21; Rom 1:5; Gal 5:6; Ul 5:29-6:6]