TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Rut 1:1

Konteks
Rut dan Naomi
1:1 Pada zaman para hakim memerintah 1  a  ada kelaparan di tanah Israel. b  Lalu pergilah seorang dari Betlehem-Yehuda c  beserta isterinya dan kedua anaknya laki-laki ke daerah Moab d  untuk menetap di sana sebagai orang asing. e 

Rut 3:15

Konteks
3:15 Lagi katanya: "Berikanlah selendang o  yang engkau pakai itu dan tadahkanlah itu." Lalu ditadahkannya selendang itu. Kemudian ditakarnyalah enam takar jelai ke dalam selendang itu. Sesudah itu pergilah Boas ke kota.

Rut 4:1

Konteks
Rut menjadi isteri Boas
4:1 Boas telah pergi ke pintu gerbang q  dan duduk di sana. Kebetulan lewatlah penebus r  yang disebutkan s  Boas itu. Lalu berkatalah Boas: "Hai saudara, datanglah dahulu ke mari, duduklah di sini." Maka datanglah ia, lalu duduk.

Rut 4:11

Konteks
4:11 Dan seluruh orang banyak yang hadir di pintu gerbang, l  dan para tua-tua berkata: "Kamilah menjadi saksi. m  TUHAN kiranya membuat perempuan yang akan masuk ke rumahmu itu sama seperti Rahel dan Lea, n  yang keduanya telah membangunkan umat Israel. Biarlah engkau menjadi makmur di Efrata o  dan biarlah namamu termasyhur di Betlehem, p 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:1]  1 Full Life : PADA ZAMAN PARA HAKIM MEMERINTAH.

Nas : Rut 1:1

Kisah Rut terjadi pada masa para hakim memerintah; kitab ini menunjukkan bahwa di tengah-tengah kemurtadan moral dan rohani ketika itu (bd.

lihat cat. --> Hak 17:6;

lihat cat. --> Hak 21:25),

[atau ref. Hak 17:6; 21:25]

terdapat sisa orang saleh yang terus mengasihi dan menghormati Allah. Kitab ini menekankan bahwa Allah tetap aktif di dalam kehidupan orang yang tetap setia kepada Dia dan firman-Nya

(lihat cat. --> Rut 2:12).

[atau ref. Rut 2:12]



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA