TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 7:5

Konteks
7:5 (7-6) maka musuh kiranya mengejar aku sampai menangkap l  aku, dan menginjak-injak hidupku ke tanah, m  dan menaruh kemuliaanku ke dalam debu. n  Sela

Mazmur 9:11

Konteks
9:11 (9-12) Bermazmurlah d  bagi TUHAN, yang bersemayam di Sion, e  beritakanlah perbuatan-Nya f  di antara bangsa-bangsa, g 

Mazmur 18:26

Konteks
18:26 (18-27) terhadap orang yang suci u  Engkau berlaku suci, tetapi terhadap orang yang bengkok Engkau berlaku belat-belit. v 

Mazmur 22:15

Konteks
22:15 (22-16) kekuatanku kering seperti beling, f  lidahku melekat pada langit-langit mulutku; g  dan dalam debu h  maut Kauletakkan aku.

Mazmur 37:33

Konteks
37:33 TUHAN tidak menyerahkan orang benar itu ke dalam tangannya, Ia tidak membiarkannya dinyatakan fasik h  pada waktu diadili. i 

Mazmur 41:10

Konteks
41:10 (41-11) Tetapi Engkau, ya TUHAN, kasihanilah x  aku dan tegakkanlah y  aku, maka aku hendak mengadakan pembalasan z  terhadap mereka.

Mazmur 42:9

Konteks
42:9 (42-10) Aku berkata kepada Allah, gunung batuku: k  "Mengapa Engkau melupakan l  aku? Mengapa aku harus hidup berkabung m  di bawah impitan n  musuh? o "

Mazmur 43:2

Konteks
43:2 Sebab Engkaulah Allah tempat pengungsianku. Mengapa Engkau membuang w  aku? Mengapa aku harus hidup berkabung x  di bawah impitan musuh? y 

Mazmur 44:9

Konteks
44:9 (44-10) Namun Engkau telah membuang 1  h  kami dan membiarkan kami kena umpat, i  Engkau tidak maju bersama-sama dengan bala tentara j  kami.

Mazmur 44:18-19

Konteks
44:18 (44-19) Hati kami tidak membangkang b  dan langkah kami tidak menyimpang dari jalan-Mu, 44:19 (44-20) walaupun Engkau telah meremukkan c  kami di tempat serigala, d  dan menyelimuti kami dengan kekelaman. e 

Mazmur 50:3

Konteks
50:3 Allah kita datang m  dan tidak akan berdiam n  diri, di hadapan-Nya o  api menjilat, p  sekeliling-Nya bertiup badai q  yang dahsyat.

Mazmur 53:3

Konteks
53:3 (53-4) Mereka semua telah menyimpang, sekaliannya telah bejat; tidak ada yang berbuat baik, seorangpun tidak. b 

Mazmur 61:7

Konteks
61:7 (61-8) kiranya ia bersemayam di hadapan Allah selama-lamanya, r  titahkanlah kasih setia dan kebenaran menjaga dia. s 

Mazmur 68:5

Konteks
68:5 (68-6) Bapa bagi anak yatim 2  d  dan Pelindung bagi para janda, e  itulah Allah di kediaman-Nya f  yang kudus;

Mazmur 68:9

Konteks
68:9 (68-10) Hujan q  yang melimpah Engkau siramkan, ya Allah; Engkau memulihkan tanah milik-Mu yang gersang,

Mazmur 68:21

Konteks
68:21 (68-22) Sesungguhnya, Allah meremukkan kepala o  musuh-Nya, tempurung kepala yang berambut dari orang yang tetap hidup dalam kesalahan-kesalahannya.

Mazmur 74:1

Konteks
Nyanyian ratapan karena Bait Suci yang rusak
74:1 Nyanyian pengajaran Asaf. Mengapa, ya Allah, Kaubuang u  kami 3  untuk seterusnya? v  Mengapa menyala murka-Mu terhadap kambing domba gembalaan-Mu? w 

Mazmur 77:19

Konteks
77:19 (77-20) Melalui laut i  jalan-Mu j  dan lorong-Mu melalui muka air yang luas, tetapi jejak-Mu tidak kelihatan.

Mazmur 79:2

Konteks
79:2 Mereka memberikan mayat hamba-hamba-Mu sebagai makanan kepada burung-burung di udara, w  daging orang-orang yang Kaukasihi kepada binatang-binatang liar di bumi. x 

Mazmur 80:18

Konteks
80:18 (80-19) maka kami tidak akan menyimpang dari pada-Mu. Biarkanlah kami hidup, s  maka kami akan menyerukan nama-Mu.

Mazmur 81:16

Konteks
81:16 (81-17) Tetapi umat-Ku akan Kuberi makan gandum s  yang terbaik dan dengan madu dari gunung batu Aku akan mengenyangkannya."

Mazmur 83:1

Konteks
Doa mohon pertolongan melawan musuh
83:1 Mazmur Asaf: suatu nyanyian. (83-2) Ya Allah, janganlah Engkau bungkam, h  janganlah berdiam diri dan janganlah berpangku tangan, ya Allah!

Mazmur 84:4

Konteks
84:4 (84-5) Berbahagialah orang-orang yang diam di rumah-Mu 4 , yang terus-menerus memuji-muji Engkau. Sela

Mazmur 88:8

Konteks
88:8 (88-9) Telah Kaujauhkan kenalan-kenalanku n  dari padaku, telah Kaubuat aku menjadi kekejian bagi mereka. Aku tertahan o  dan tidak dapat keluar; p 

Mazmur 108:11

Konteks
108:11 (108-12) Bukankah Engkau, ya Allah, yang telah membuang kami, dan yang tidak maju, ya Allah, bersama-sama bala tentara kami? h 

Mazmur 109:12

Konteks
109:12 Janganlah ada orang yang tetap menunjukkan kasihnya kepadanya, dan janganlah ada orang yang sayang c  kepada anak-anaknya yang menjadi yatim.

Mazmur 119:90

Konteks
119:90 Kesetiaan-Mu q  dari keturunan ke keturunan; r  Engkau menegakkan bumi, sehingga tetap ada. s 

Mazmur 125:3

Konteks
125:3 Tongkat kerajaan d  orang fasik tidak akan tinggal e  tetap di atas tanah yang diundikan kepada orang-orang benar, supaya orang-orang benar tidak mengulurkan tangannya kepada kejahatan. f 

Mazmur 132:8

Konteks
132:8 Bangunlah, ya TUHAN, q  dan pergilah ke tempat perhentian-Mu, Engkau serta tabut kekuatan-Mu!
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[44:9]  1 Full Life : ENGKAU TELAH MEMBUANG

Nas : Mazm 44:10

(versi Inggris NIV -- Engkau telah menolak). Pemazmur percaya bahwa umat Allah sedang menderita dan dikalahkan karena Allah telah meninggalkan mereka (ayat Mazm 44:10-17). Namun, ia bingung karena ia tidak menemukan bukti adanya dosa yang dapat menjelaskan penolakan itu, karena mereka tetap setia kepada Allah dan perjanjian-Nya (ayat Mazm 44:18-20). Pemazmur merenungkan pengalaman anak-anak Allah yang, sekalipun tulus dan tak bercacat seperti Ayub, masih mengalami kemalangan besar, masa-masa ujian yang gelap, dan saat-saat kehadiran Allah tampaknya sudah ditarik kembali; jawaban terhadap pengalaman itu diberikan dalam ayat Mazm 44:23

(lihat cat. --> Mazm 44:23 selanjutnya).

[atau ref. Mazm 44:23]

[68:5]  2 Full Life : BAPA BAGI ANAK YATIM.

Nas : Mazm 68:6

Keadaan Allah sebagai bapak orang percaya ditekankan baik dalam PL maupun PB. Allah senang melindungi yang lemah, yang dirugikan, yang difitnah, dan yang kesepian di antara umat-Nya. Apabila saudara merasa sendirian di dalam dunia ini, saudara hendaknya meminta Allah menempatkan saudara di bawah perhatian dan perlindungan-Nya yang khusus (lih. Luk 7:13).

[74:1]  3 Full Life : MENGAPA, YA ALLAH, KAUBUANG KAMI.

Nas : Mazm 74:1-23

Pemazmur berdoa agar hukuman Allah tidak untuk selamanya. Doa ini mengingatkan kita bahwa kesabaran Allah tidak akan membiarkan dosa terus-menerus; akhirnya kesusahan dan malapetaka akan datang.

[84:4]  4 Full Life : BERBAHAGIALAH ORANG-ORANG YANG DIAM DI RUMAH-MU.

Nas : Mazm 84:5

Orang yang pergi ke rumah Tuhan mencari kehadiran-Nya akan menerima berkat-Nya. Tercakup dalam berkat ini ialah dekatnya Allah, kekuatan rohani yang dibaharui (ayat Mazm 84:6-8), doa yang dijawab (ayat Mazm 84:9) serta perkenan dan kehormatan (ayat Mazm 84:12;

lihat cat. --> Luk 24:50).

[atau ref. Luk 24:50]



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA