TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 78:43

Konteks
78:43 ketika Ia mengadakan tanda-tanda z  di Mesir dan mujizat-mujizat a  di padang Zoan.

Mazmur 107:24

Konteks
107:24 mereka melihat pekerjaan-pekerjaan TUHAN, g  dan perbuatan-perbuatan-Nya yang ajaib di tempat yang dalam.

Mazmur 147:18

Konteks
147:18 Ia menyampaikan firman-Nya, m  lalu mencairkan semuanya, Ia meniupkan angin-Nya, n  maka air mengalir.

Mazmur 78:38

Konteks
78:38 Tetapi Ia bersifat penyayang m , Ia mengampuni 1  n  kesalahan o  mereka dan tidak memusnahkan mereka; banyak kali Ia menahan murka-Nya p  dan tidak membangkitkan segenap amarah-Nya.

Mazmur 2:5

Konteks
2:5 Maka berkatalah Ia kepada mereka dalam murka-Nya e  dan mengejutkan mereka dalam kehangatan amarah-Nya: f 

Mazmur 97:2

Konteks
97:2 Awan h  dan kekelaman i  ada sekeliling Dia, keadilan dan hukum adalah tumpuan takhta-Nya. j 

Mazmur 103:19

Konteks
103:19 TUHAN sudah menegakkan takhta-Nya p  di sorga dan kerajaan-Nya berkuasa q  atas segala sesuatu.

Mazmur 9:7

Konteks
9:7 (9-8) Tetapi TUHAN bersemayam untuk selama-lamanya, t  takhta-Nya u  didirikan-Nya untuk menjalankan penghakiman.

Mazmur 18:12

Konteks
18:12 (18-13) Karena sinar di hadapan-Nya t  hilanglah awan-awan-Nya bersama hujan es u  dan bara api. v 

Mazmur 78:41

Konteks
78:41 Berulang kali mereka mencobai v  Allah, menyakiti hati Yang Kudus dari Israel w .

Mazmur 47:8

Konteks
47:8 (47-9) Allah memerintah p  sebagai raja atas bangsa-bangsa, Allah bersemayam di atas takhta-Nya q  yang kudus.

Mazmur 50:6

Konteks
50:6 Langit memberitakan v  keadilan-Nya, sebab Allah sendirilah Hakim. w  Sela

Mazmur 97:6

Konteks
97:6 Langit memberitakan keadilan-Nya, t  dan segala bangsa melihat kemuliaan-Nya. u 

Mazmur 105:2

Konteks
105:2 Bernyanyilah bagi-Nya, y  bermazmurlah z  bagi-Nya, percakapkanlah segala perbuatan-Nya a  yang ajaib!

Mazmur 55:3

Konteks
55:3 (55-4) karena teriakan musuh, karena aniaya orang fasik; sebab mereka menimpakan kemalangan kepadaku, c  dan dengan geramnya d  mereka memusuhi e  aku.

Mazmur 78:11

Konteks
78:11 Mereka melupakan pekerjaan-pekerjaan-Nya 2  g  dan perbuatan-perbuatan-Nya yang ajaib, h  yang telah diperlihatkan-Nya kepada mereka.

Mazmur 78:21

Konteks
78:21 Sebab itu, ketika mendengar hal itu, TUHAN gemas, api menyala u  menimpa Yakub, bahkan murka bergejolak menimpa Israel,

Mazmur 78:49

Konteks
78:49 Ia melepaskan kepada mereka murka-Nya i  yang menyala-nyala, kegemasan, kegeraman dan kesesakan, suatu pasukan malaikat j  yang membawa malapetaka;

Mazmur 96:3

Konteks
96:3 Ceritakanlah kemuliaan-Nya b  di antara bangsa-bangsa dan perbuatan-perbuatan c  yang ajaib di antara segala suku bangsa.

Mazmur 104:3

Konteks
104:3 yang mendirikan kamar-kamar loteng-Mu g  di air, h  yang menjadikan awan-awan i  sebagai kendaraan-Mu, j  yang bergerak di atas sayap angin, k 

Mazmur 104:13

Konteks
104:13 Engkau yang memberi minum gunung-gunung b  dari kamar-kamar c  loteng-Mu, bumi kenyang dari buah pekerjaan-Mu. d 

Mazmur 107:8

Konteks
107:8 Biarlah mereka bersyukur u  kepada TUHAN karena kasih setia-Nya, v  karena perbuatan-perbuatan-Nya w  yang ajaib terhadap anak-anak manusia,

Mazmur 107:15

Konteks
107:15 Biarlah mereka bersyukur k  kepada TUHAN karena kasih setia-Nya, l  karena perbuatan-perbuatan-Nya m  yang ajaib terhadap anak-anak manusia,

Mazmur 107:21

Konteks
107:21 Biarlah mereka bersyukur y  kepada TUHAN karena kasih setia-Nya, z  karena perbuatan-perbuatan-Nya a  yang ajaib terhadap anak-anak manusia.

Mazmur 107:31

Konteks
107:31 Biarlah mereka bersyukur t  kepada TUHAN karena kasih setia-Nya, u  karena perbuatan-perbuatan-Nya v  yang ajaib terhadap anak-anak manusia.

Mazmur 111:4

Konteks
111:4 Perbuatan-perbuatan-Nya yang ajaib dijadikan-Nya peringatan; TUHAN itu pengasih dan penyayang. f 

Mazmur 2:12

Konteks
2:12 supaya Ia jangan murka dan kamu binasa di jalan, sebab mudah sekali murka-Nya x  menyala. Berbahagialah y  semua orang yang berlindung z  pada-Nya!

Mazmur 11:4

Konteks
11:4 TUHAN ada di dalam bait-Nya q  yang kudus; TUHAN, takhta-Nya r  di sorga; mata-Nya mengamat-amati, sorot mata-Nya menguji s  anak-anak manusia. t 

Mazmur 35:27

Konteks
35:27 Biarlah bersorak-sorai p  dan bersukacita orang-orang yang ingin melihat aku dibenarkan! q  Biarlah mereka tetap berkata: "TUHAN itu besar, Dia menginginkan r  keselamatan hamba-Nya! s "

Mazmur 78:50

Konteks
78:50 Ia membiarkan murka-Nya berkobar, Ia tidak mencegah jiwa mereka dari maut, nyawa mereka diserahkan-Nya kepada penyakit sampar;

Mazmur 105:5

Konteks
105:5 Ingatlah perbuatan-perbuatan d  ajaib yang dilakukan-Nya, mujizat-mujizat-Nya dan penghukuman-penghukuman yang diucapkan-Nya, e 

Mazmur 106:23

Konteks
106:23 Maka Ia mengatakan hendak memusnahkan o  mereka, kalau Musa, orang pilihan-Nya, tidak mengetengahi p  di hadapan-Nya, untuk menyurutkan amarah-Nya, sehingga Ia tidak memusnahkan mereka.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[78:38]  1 Full Life : IA BERSIFAT PENYAYANG, IA MENGAMPUNI.

Nas : Mazm 78:38

Kesabaran dan kemurahan Allah dinyatakan dengan jelas dalam mazmur ini. Berkali-kali umat-Nya memberontak dalam ketidaksetiaan, namun Allah menahan amarah-Nya. Allah tidak akan pernah meninggalkan anak-anak-Nya hanya karena mereka gagal menyenangkan-Nya secara sempurna. Akan tetapi, kita tidak boleh menyalahgunakan kesabaran dan pengampunan Allah dalam ketidaktaatan dan pemberontakan yang disengaja. Jikalau kita terus-menerus menyedihkan hati-Nya dengan dosa kita, akhirnya Dia akan menghukum kita dalam murka-Nya sama seperti yang dilakukan-Nya kepada Israel (bd. Ibr 3:7-19).

[78:11]  2 Full Life : MEREKA MELUPAKAN PEKERJAAN-PEKERJAAN-NYA.

Nas : Mazm 78:11

Israel telah gagal secara rohani, setidak-tidaknya sebagian, karena mereka melupakan perbuatan dan mukjizat yang dilakukan Allah di antara bapa-bapa pendiri mereka. Demikian pula, kita tidak boleh melupakan perbuatan dan mukjizat Allah yang dilakukan-Nya di dalam dan melalui orang percaya yang setia dari gereja PB. Roh Kudus ingin bertindak dewasa ini dengan tanda-tanda, keajaiban-keajaiban dan mukjizat-mukjizat yang sama sebagaimana dilakukan-Nya dahulu kala, supaya berita penebusan dapat tersalur melalui kehidupan kita dan gereja-gereja dengan kuasa dan keefektifan yang sama

(lihat cat. --> Kis 1:8;

[atau ref. Kis 1:8]

lihat art. BAPTISAN DALAM ROH KUDUS).



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA