TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 22:17

Konteks
22:17 (22-18) Segala tulangku dapat kuhitung; mereka menonton, k  mereka memandangi l  aku.

Mazmur 41:7

Konteks
41:7 (41-8) Semua orang yang benci kepadaku berbisik-bisik bersama-sama t  tentang aku, mereka merancangkan yang jahat terhadap aku:

Mazmur 46:8

Konteks
46:8 (46-9) Pergilah, pandanglah pekerjaan TUHAN, s  yang mengadakan pemusnahan t  di bumi,

Mazmur 56:5

Konteks
56:5 (56-6) Sepanjang hari mereka mengacaukan perkaraku; y  mereka senantiasa bermaksud jahat terhadap aku.

Mazmur 78:44-45

Konteks
78:44 Ia mengubah menjadi darah b  sungai-sungai mereka dan aliran-aliran air mereka, sehingga tidak terminum; 78:45 Ia melepaskan kepada mereka lalat pikat c  yang memakan mereka, dan katak-katak d  yang memusnahkan mereka;

Mazmur 92:5

Konteks
92:5 (92-6) Betapa besarnya pekerjaan-pekerjaan-Mu, c  ya TUHAN, dan sangat dalamnya rancangan-rancangan-Mu. d 

Mazmur 94:5

Konteks
94:5 Umat-Mu, ya TUHAN, mereka remukkan, o  dan milik-Mu p  sendiri mereka tindas;

Mazmur 116:12

Konteks
116:12 Bagaimana akan kubalas 1  kepada TUHAN segala kebajikan-Nya e  kepadaku?

Mazmur 119:158

Konteks
119:158 Melihat pengkhianat-pengkhianat, aku merasa jemu, q  karena mereka tidak berpegang pada janji-Mu. r 

Mazmur 124:1

Konteks
Terpujilah Penolong Israel
124:1 Nyanyian ziarah Daud. Jikalau bukan TUHAN yang memihak kepada kita 2 , --biarlah Israel berkata s  demikian--

Mazmur 129:1

Konteks
Terluput dari kesesakan
129:1 Nyanyian ziarah. Mereka telah cukup menyesakkan v  aku sejak masa mudaku w --biarlah Israel berkata x  demikian--
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[116:12]  1 Full Life : BAGAIMANA AKAN KUBALAS?

Nas : Mazm 116:12

Rasa syukur mengalir dari hati semua orang yang telah mengalami keselamatan dari Tuhan; mereka akan mengungkapkannya dengan kasih (ayat Mazm 116:1), kesetiaan (ayat Mazm 116:2), kehidupan yang benar (ayat Mazm 116:9), ucapan syukur, dan tekad yang teguh untuk menaati Tuhan (ayat Mazm 116:14).

[124:1]  2 Full Life : JIKALAU BUKAN TUHAN YANG MEMIHAK KEPADA KITA.

Nas : Mazm 124:1

Jikalau Allah tidak menyertai kita, kita tidak sempat luput dari jebakan-jebakan hidup atau menangkis musuh rohani kita. Bahaya dan kesukaran yang kita hadapi mungkin tampaknya demikian besar sehingga tidak seorang pun selain Allah dan kuasa-Nya yang ajaib dapat menolong kita; namun, "Jika Allah di pihak kita, siapakah yang akan melawan kita?" (Rom 8:31) Tidak ada musuh atau situasi dapat mengalahkan kita bila Allah di pihak kita.



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA