TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 5:27

Konteks
5:27 Dia sudah mendengar berita-berita tentang Yesus, maka di tengah-tengah orang banyak itu ia mendekati Yesus dari belakang dan menjamah jubah-Nya.

Markus 11:9

Konteks
11:9 Orang-orang yang berjalan di depan dan mereka yang mengikuti dari belakang berseru: "Hosana! Diberkatilah Dia yang datang 1  dalam nama Tuhan, i 

Markus 8:33

Konteks
8:33 Maka berpalinglah Yesus dan sambil memandang murid-murid-Nya Ia memarahi Petrus, kata-Nya: "Enyahlah Iblis, j  sebab engkau bukan memikirkan apa yang dipikirkan Allah, melainkan apa yang dipikirkan manusia."

Markus 10:32

Konteks
Pemberitahuan ketiga tentang penderitaan Yesus
10:32 Yesus dan murid-murid-Nya sedang dalam perjalanan ke Yerusalem dan Yesus berjalan di depan. Murid-murid merasa cemas dan juga orang-orang yang mengikuti Dia dari belakang merasa takut. Sekali lagi Yesus memanggil kedua belas murid-Nya j  dan Ia mulai mengatakan kepada mereka apa yang akan terjadi atas diri-Nya,

Markus 11:7

Konteks
11:7 Lalu mereka membawa keledai itu kepada Yesus, dan mengalasinya dengan pakaian mereka, kemudian Yesus naik ke atasnya.

Markus 14:51

Konteks
14:51 Ada seorang muda, yang pada waktu itu hanya memakai sehelai kain lenan untuk menutup badannya, mengikuti Dia. Mereka hendak menangkapnya,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[11:9]  1 Full Life : DIBERKATILAH DIA YANG DATANG.

Nas : Mr 11:9

Orang banyak itu percaya bahwa Mesias akan datang untuk memulihkan Israel sebagai bangsa dan memerintah bangsa yang lain secara politis. Mereka gagal memahami maksud kedatangan-Nya ke dunia ini sebagaimana dinyatakan oleh Yesus sendiri. Kemudian pada waktu mereka sadar bahwa Dia bukan Mesias yang mereka harapkan, mereka berteriak, "Salibkanlah Dia!" (Mr 15:13).



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA