TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 2:23

Konteks
2:23 Setibanya di sana iapun tinggal di sebuah kota yang bernama Nazaret. w  Hal itu terjadi supaya genaplah x  firman yang disampaikan oleh nabi-nabi, bahwa Ia akan disebut: Orang Nazaret. y 

Matius 12:10

Konteks
12:10 Di situ ada seorang yang mati sebelah tangannya. Mereka bertanya kepada-Nya: "Bolehkah menyembuhkan orang pada hari Sabat? f " Maksud mereka ialah supaya dapat mempersalahkan Dia. g 

Matius 12:40

Konteks
12:40 Sebab seperti Yunus 1  tinggal di dalam perut ikan k  tiga hari tiga malam, demikian juga Anak Manusia l  akan tinggal di dalam rahim bumi m  tiga hari tiga malam.

Matius 15:33

Konteks
15:33 Kata murid-murid-Nya kepada-Nya: "Bagaimana di tempat sunyi ini kita mendapat roti untuk mengenyangkan orang banyak yang begitu besar jumlahnya?"

Matius 19:1

Konteks
Perceraian
19:1 Setelah Yesus selesai dengan pengajaran-Nya itu, t  berangkatlah Ia dari Galilea dan tiba di daerah Yudea yang di seberang sungai Yordan.

Matius 27:60

Konteks
27:60 lalu membaringkannya di dalam kuburnya j  yang baru, yang digalinya di dalam bukit batu, dan sesudah menggulingkan sebuah batu besar ke pintu kubur itu, pergilah ia.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[12:40]  1 Full Life : YUNUS.

Nas : Mat 12:40

Jelaslah bahwa Yesus menerima kisah Yunus dalam PL sebagai suatu fakta sejarah. Orang skeptis modern yang menyangkal kemungkinan mukjizat dalam PL harus mempertimbangkan dan akan dihakimi oleh perkataan Yesus.



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA