TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 27:22

Konteks
27:22 Tetapi sekarang, juga dalam kesukaran ini, aku menasihatkan kamu, supaya kamu tetap bertabah hati, p  sebab tidak seorangpun di antara kamu yang akan binasa, kecuali kapal ini.

Kisah Para Rasul 19:27

Konteks
19:27 Dengan jalan demikian bukan saja perusahaan kita berada dalam bahaya untuk dihina orang, tetapi juga kuil Artemis, dewi besar itu, berada dalam bahaya akan kehilangan artinya. Dan Artemis sendiri, Artemis yang disembah oleh seluruh Asia dan seluruh dunia yang beradab, akan kehilangan kebesarannya."

Kisah Para Rasul 2:33

Konteks
2:33 Dan sesudah Ia ditinggikan h  oleh tangan kanan Allah 1  i  dan menerima j  Roh Kudus k  yang dijanjikan itu, maka dicurahkan-Nya l  apa yang kamu lihat dan dengar di sini.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:33]  1 Full Life : TANGAN KANAN ALLAH.

Nas : Kis 2:33

Pencurahan Roh Kudus oleh Yesus menunjukkan bahwa Dia sungguh-sungguh adalah Mesias yang dimuliakan, yang kini duduk di sebelah kanan Allah dan mendoakan wakil-wakil-Nya di bumi (Ibr 7:25).

  1. 1) Sejak baptisan Yesus hingga hari Pentakosta, Roh Kudus tinggal di atas-Nya sebagai Kristus (yaitu, Dia yang diurapi oleh Roh Kudus; bd. Luk 3:21-22; 4:1,14,18-19). Kini Ia hidup di sebelah kanan Allah Bapa untuk mencurahkan Roh yang sama atas mereka yang percaya kepada-Nya

    (lihat art. YESUS DAN ROH KUDUS).

  2. 2) Dengan mencurahkan Roh Kudus, Yesus bermaksud agar Roh Kudus menyampaikan kehadiran-Nya kepada orang percaya dan memberi kuasa kepada mereka untuk melangsungkan segala yang dilakukan-Nya sementara ada di dunia.



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA