TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 5:3

Konteks
5:3 Lalu kata mereka: "Allah orang Ibrani telah menemui kami; izinkanlah kiranya kami pergi ke padang gurun tiga hari perjalanan n  jauhnya, untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allah kami, supaya jangan nanti mendatangkan kepada kami penyakit sampar o  atau pedang."

Keluaran 10:27

Konteks
10:27 Tetapi TUHAN mengeraskan hati a  Firaun, sehingga dia tidak mau membiarkan mereka pergi.

Keluaran 12:26

Konteks
12:26 Dan apabila anak-anakmu k  berkata kepadamu: Apakah artinya ibadahmu ini 1 ?

Keluaran 18:22

Konteks
18:22 Dan sewaktu-waktu mereka harus mengadili di antara bangsa; maka segala perkara s  yang besar haruslah dihadapkan mereka kepadamu, tetapi segala perkara yang kecil diadili mereka sendiri; dengan demikian mereka meringankan pekerjaanmu, dan mereka bersama-sama t  dengan engkau turut menanggungnya.

Keluaran 26:22

Konteks
26:22 Untuk sisi belakang Kemah Suci, pada sebelah barat, haruslah kaubuat enam papan.

Keluaran 27:13

Konteks
27:13 Lebar pelataran itu, yaitu bagian muka pada sebelah timur harus lima puluh hasta,

Keluaran 28:13

Konteks
28:13 Haruslah kaubuat ikat emas

Keluaran 30:11

Konteks
Mengenai persembahan khusus pada waktu pendaftaran orang Israel
30:11 TUHAN berfirman kepada Musa:

Keluaran 33:13

Konteks
33:13 Maka sekarang, jika aku kiranya mendapat kasih karunia di hadapan-Mu, beritahukanlah kiranya jalan-Mu z  kepadaku 2 , sehingga aku mengenal Engkau, supaya aku tetap mendapat kasih karunia di hadapan-Mu. Ingatlah, bahwa bangsa ini umat-Mu. a "

Keluaran 33:16

Konteks
33:16 Dari manakah gerangan akan diketahui, bahwa aku telah mendapat kasih karunia di hadapan-Mu, yakni aku dengan umat-Mu ini? Bukankah karena Engkau berjalan bersama-sama dengan kami, e  sehingga kami, aku dengan umat-Mu ini, dibedakan dari segala bangsa yang ada di muka bumi f  ini?"

Keluaran 36:27

Konteks
36:27 Untuk sisi belakang Kemah Suci, pada sebelah barat, dibuat oranglah enam papan.

Keluaran 37:24

Konteks
37:24 Dari satu talenta emas murni dibuatnyalah kandil itu dengan segala perkakasnya.

Keluaran 40:6

Konteks
40:6 Kautaruhlah mezbah t  korban bakaran di depan pintu Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu.

Keluaran 40:16

Konteks
40:16 Dan Musa melakukan semuanya itu tepat seperti yang diperintahkan f  TUHAN kepadanya, demikianlah dilakukannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[12:26]  1 Full Life : APAKAH ARTINYA IBADAHMU INI?

Nas : Kel 12:26

Orang-tua diharapkan memakai Paskah untuk mengajarkan kebenaran kepada anak-anak mereka tentang bagaimana Allah menebus mereka dari perbudakan dan dosa serta menjadikan mereka umat istimewa yang diperhatikan dan diperintah oleh-Nya. Demikian pula, Perjamuan Kudus, "Paskah" orang percaya PB, dimaksudkan untuk mengingatkan kita akan keselamatan dalam Kristus dan penebusan kita dari dosa dan perbudakan Iblis

(lihat cat. --> 1Kor 11:24-25).

[atau ref. 1Kor 11:24-25]

[33:13]  2 Full Life : BERITAHUKANLAH KIRANYA JALAN-MU KEPADAKU.

Nas : Kel 33:13

Semua anak Tuhan harus dengan sungguh-sungguh berdoa agar mengenal jalan-jalan Tuhan, yaitu hati, tujuan, hikmat, prinsip-prinsip kudus, dan bahkan penderitaan-Nya; dengan demikian kita mengenal diri-Nya Allah.



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA