TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 12:4

Konteks
12:4 Tetapi jika rumah tangga itu terlalu kecil jumlahnya untuk mengambil seekor anak domba, maka ia bersama-sama dengan tetangganya yang terdekat ke rumahnya haruslah mengambil seekor, menurut jumlah jiwa; tentang anak domba itu, kamu buatlah perkiraan menurut keperluan tiap-tiap orang.

Keluaran 17:6

Konteks
17:6 Maka Aku akan berdiri di sana di depanmu di atas gunung batu di Horeb; p  haruslah kaupukul q  gunung batu 1  itu dan dari dalamnya akan keluar air, r  sehingga bangsa itu dapat minum." Demikianlah diperbuat Musa di depan mata tua-tua Israel.

Keluaran 19:9

Konteks
19:9 Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Sesungguhnya Aku akan datang kepadamu dalam awan s  yang tebal, dengan maksud supaya dapat didengar oleh bangsa itu apabila Aku berbicara t  dengan engkau, dan juga supaya mereka senantiasa percaya u  kepadamu." Lalu Musa memberitahukan perkataan bangsa itu kepada TUHAN.

Keluaran 23:12

Konteks
23:12 Enam harilah lamanya engkau melakukan pekerjaanmu, f  tetapi pada hari ketujuh haruslah engkau berhenti, supaya lembu dan keledaimu tidak bekerja dan supaya anak budakmu perempuan dan orang asing melepaskan lelah. g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[17:6]  1 Full Life : KAUPUKUL GUNUNG BATU.

Nas : Kel 17:6

Di dalam PB, gunung batu ini disamakan dengan Yesus Kristus, sumber air kehidupan (1Kor 10:4). Seperti batu karang itu dipukul, demikian pula Kristus dipukul oleh kematian di kayu salib (Yes 53:5). Sebagaimana Kristus menjadi sumber berkat bagi Israel, Dia juga merupakan sumber berkat dan pemberi Roh Kudus bagi gereja (bd. Mazm 105:41; Yes 53:4-5; Yoh 7:37-38; 20:22; Kis 2:1-4).



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA