TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 1:11

Konteks
1:11 Sebab itu pengawas-pengawas rodi k  ditempatkan atas mereka untuk menindas mereka 1  dengan kerja paksa: l  mereka harus mendirikan bagi Firaun kota-kota perbekalan, m  yakni Pitom dan Raamses. n 

Keluaran 3:1

Konteks
3:1 Adapun Musa, ia biasa menggembalakan kambing domba 2  Yitro, l  mertuanya, imam di Midian. m  Sekali, ketika ia menggiring kambing domba itu ke seberang padang gurun, sampailah ia ke gunung n  Allah, yakni gunung Horeb. o 

Keluaran 10:19

Konteks
10:19 Maka TUHAN membuat angin bertiup dari jurusan sebaliknya, yakni angin barat yang sangat kencang, yang membawa belalang itu dan melemparkannya ke dalam Laut Teberau: tidak ada satu belalangpun yang tinggal di seluruh daerah Mesir.

Keluaran 18:1

Konteks
Yitro mengunjungi Musa
18:1 Kedengaranlah kepada Yitro, j  imam di Midian, k  mertua Musa, segala yang dilakukan Allah kepada Musa dan kepada Israel, umat-Nya, yakni bahwa TUHAN telah membawa orang Israel keluar dari Mesir. l 

Keluaran 22:1

Konteks
Peraturan tentang jaminan harta sesama manusia
22:1 "Apabila seseorang mencuri seekor lembu atau seekor domba dan membantainya atau menjualnya, maka ia harus membayar w  gantinya, yakni lima ekor lembu ganti lembu itu dan empat ekor domba ganti domba itu.

Keluaran 23:16

Konteks
23:16 Kaupeliharalah juga hari raya menuai 3 , o  yakni menuai buah bungaran p  dari hasil usahamu menabur di ladang; demikian juga hari raya pengumpulan hasil 4  q  pada akhir tahun, apabila engkau mengumpulkan hasil usahamu dari ladang. r 

Keluaran 28:8

Konteks
28:8 Sabuk u  pengikat yang ada pada baju efod itu haruslah sama buatannya dan seiras dengan baju efod itu, yakni dari emas, kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya.

Keluaran 30:23

Konteks
30:23 "Ambillah rempah-rempah n  pilihan, mur o  tetesan lima ratus syikal, dan kayu manis p  yang harum setengah dari itu, yakni dua ratus lima puluh syikal, dan tebu q  yang baik dua ratus lima puluh syikal,

Keluaran 34:22

Konteks
34:22 Hari raya Tujuh Minggu, yakni hari raya buah bungaran l  dari penuaian gandum, haruslah kaurayakan, juga hari raya pengumpulan hasil m  pada pergantian tahun.

Keluaran 35:2

Konteks
35:2 Enam hari lamanya boleh dilakukan pekerjaan, tetapi pada hari yang ketujuh haruslah ada perhentian kudus bagimu, yakni sabat, i  hari perhentian penuh bagi TUHAN; setiap orang yang melakukan pekerjaan pada hari itu, haruslah dihukum mati. j 

Keluaran 35:25

Konteks
35:25 Setiap perempuan c  yang ahli, memintal dengan tangannya sendiri dan membawa yang dipintalnya itu, yakni kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus.

Keluaran 35:29

Konteks
35:29 Semua laki-laki dan perempuan, yang terdorong g  hatinya akan membawa sesuatu h  untuk segala pekerjaan yang diperintahkan TUHAN dengan perantaraan Musa untuk dilakukan--mereka itu, yakni orang Israel, membawanya sebagai pemberian sukarela bagi TUHAN.

Keluaran 37:16

Konteks
37:16 Dan dibuatnyalah perkakas yang di atas meja itu, yakni pinggannya, cawannya, piala dan kendinya, yang dipakai untuk persembahan curahan, semuanya dari emas murni.

Keluaran 38:21

Konteks
Biaya untuk mendirikan Kemah Suci
38:21 Inilah daftar biaya untuk mendirikan Kemah Suci, yakni Kemah Suci, tempat hukum w  Allah, yang disusun atas perintah Musa, oleh orang Lewi di bawah pimpinan Itamar, x  anak imam Harun.

Keluaran 39:5-6

Konteks
39:5 Sabuk pengikat yang ada pada baju efod itu adalah seiras dan sama buatannya dengan baju efod itu, yakni dari emas, kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. 39:6 Dikerjakan merekalah permata krisopras, yakni dililit dengan ikat emas, diukirkan padanya nama para anak Israel, yang diukirkan seperti meterai.

Keluaran 39:8

Konteks
39:8 Dibuatnyalah tutup dada, m  buatan seorang ahli. Buatannya sama dengan baju efod, yakni dari emas, kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya.

Keluaran 39:40

Konteks
39:40 layar pelataran, tiangnya dan alasnya, dan tirai untuk pintu gerbang pelataran, g  talinya dan patoknya, segala perkakas untuk pekerjaan mendirikan Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu;

Keluaran 40:29

Konteks
40:29 Mezbah a  korban bakaran ditempatkannyalah di depan pintu Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu, dan dipersembahkannyalah di atasnya korban bakaran dan korban sajian b --seperti yang diperintahkan c  TUHAN kepada Musa.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:11]  1 Full Life : PENGAWAS-PENGAWAS RODI ... ATAS MEREKA UNTUK MENINDAS MEREKA.

Nas : Kel 1:11

Allah mengizinkan dan memakai penindasan Israel untuk memisahkan mereka dari penyembahan berhala dan cara hidup tidak bermoral di Mesir, serta mempersiapkan mereka untuk pembebasan ajaib dan hubungan iman dengan-Nya (bd. Yos 24:14; Yeh 23:8).

[3:1]  2 Full Life : MUSA, IA BIASA MENGGEMBALAKAN KAMBING DOMBA.

Nas : Kel 3:1

Pendidikan di istana Firaun saja tidak memadai untuk memperlengkapi Musa bagi pekerjaan Tuhan. Menyendiri bersama Allah dan empat puluh tahun pembinaan dan penderitaan ketika menggiring kambing domba di padang gurun juga diperlukan untuk mempersiapkannya bagi tugas mendatang menggembalakan Israel melalui gurun itu (bd. 1Kor 2:14).

[23:16]  3 Full Life : HARI RAYA MENUAI.

Nas : Kel 23:16

Hari raya ini juga dikenal dengan nama "Hari Raya Tujuh Minggu" (Kel 34:22) atau "hari Pentakosta" (Kis 2:1; 20:16;

lihat cat. --> Im 23:15).

[atau ref. Im 23:15]

[23:16]  4 Full Life : HARI RAYA PENGUMPULAN HASIL.

Nas : Kel 23:16

Hari raya ini juga disebut "Hari Raya Pondok Daun" (lih. Im 23:34).



TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA