TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 32:14

Konteks
32:14 dadih dari lembu sapi dan susu kambing domba, dengan lemak anak-anak domba; dan domba-domba jantan dari Basan l  dan kambing-kambing jantan, dengan gandum m  yang terbaik; juga darah buah anggur n  yang berbuih engkau minum.

Ulangan 32:2

Konteks
32:2 Mudah-mudahan pengajaranku menitik laksana hujan, y  perkataanku menetes laksana embun, z  a  laksana hujan renai b  ke atas tunas muda, dan laksana dirus hujan ke atas tumbuh-tumbuhan.

1 Samuel 4:6

Konteks
4:6 Dan orang Filistin yang mendengar bunyi sorak itu berkata: "Apakah bunyi sorak yang nyaring di perkemahan orang Ibrani y  itu?" Ketika diketahui mereka, bahwa tabut TUHAN telah sampai ke perkemahan itu,

1 Samuel 4:1

Konteks
4:1 Dan perkataan Samuel sampai ke seluruh Israel.
Tabut TUHAN dirampas
(4-1b) Orang Israel maju berperang melawan orang Filistin dan berkemah dekat Eben-Haezer, q  sedang orang Filistin berkemah di Afek. r 

Kisah Para Rasul 5:11

Konteks
5:11 Maka sangat ketakutanlah l  seluruh jemaat 1  dan semua orang yang mendengar hal itu.

Mazmur 81:16

Konteks
81:16 (81-17) Tetapi umat-Ku akan Kuberi makan gandum s  yang terbaik dan dengan madu dari gunung batu Aku akan mengenyangkannya."

Mazmur 147:14

Konteks
147:14 Ia memberikan kesejahteraan e  kepada daerahmu dan mengenyangkan engkau f  dengan gandum g  yang terbaik.

Yehezkiel 27:17

Konteks
27:17 Yuda dan tanah Israel berdagang dengan engkau; mereka menukarkan gandum g  dari Minit, h  mur, madu, minyak dan balsam i  ganti barang-barang daganganmu. j 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:11]  1 Full Life : SANGAT KETAKUTANLAH SELURUH JEMAAT.

Nas : Kis 5:11

Hukuman Allah atas Ananias dan Safira menyebabkan peningkatan sifat rendah hati, rasa kagum dan ketakutan. Tanpa ketakutan yang patut terhadap Allah yang suci dan murka-Nya terhadap dosa, umat Allah akan segera kembali kepada cara-cara dunia yang jahat, tidak lagi mengalami pencurahan Roh dan kehadiran Allah yang ajaib, serta terputus dari aliran kasih karunia Allah. Takut akan Tuhan merupakan unsur yang perlu dalam iman dan kekristenan alkitabiah masa kini

(lihat art. TAKUT AKAN TUHAN).



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA