TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Daniel 4:3

Konteks
4:3 Betapa besarnya tanda-tanda-Nya dan betapa hebatnya mujizat-mujizat-Nya! i  Kerajaan-Nya adalah kerajaan yang kekal j  dan pemerintahan-Nya turun-temurun!

Daniel 4:21

Konteks
4:21 yang daun-daunnya indah dan buahnya berlimpah-limpah dan padanya ada makanan bagi semua yang hidup, yang di bawahnya ada binatang-binatang di padang dan di dahan-dahannya bersarang burung-burung di udara p --

Daniel 7:22

Konteks
7:22 sampai Yang Lanjut Usianya itu datang dan keadilan diberikan kepada orang-orang kudus milik Yang Mahatinggi dan waktunya datang orang-orang kudus itu memegang pemerintahan. e 

Daniel 8:27

Konteks
8:27 Maka aku, Daniel, lelah dan jatuh sakit q  beberapa hari lamanya; kemudian bangunlah aku dan melakukan pula urusan r  raja. Dan aku tercengang-cengang s  tentang penglihatan itu, tetapi tidak memahaminya.

Daniel 10:7

Konteks
10:7 Hanya aku, Daniel, melihat penglihatan itu, tetapi orang-orang yang bersama-sama dengan aku, tidak melihatnya; e  tetapi mereka ditimpa oleh ketakutan yang besar, sehingga mereka lari bersembunyi;

Daniel 11:12

Konteks
11:12 Setelah tentara besar itu dihancurkannya, maka hatinya akan bermegah; walaupun ia telah menewaskan berlaksa-laksa orang, ia tidak akan mempunyai kekuatan.

Daniel 11:43

Konteks
11:43 Ia akan menguasai harta benda emas dan perak dan segala barang berharga negeri Mesir, j  dan orang Libia k  serta orang Etiopia akan mengikuti dia.

Daniel 12:4

Konteks
12:4 Tetapi engkau, Daniel, sembunyikanlah segala firman itu, dan meteraikanlah w  Kitab itu 1  sampai pada akhir zaman; x  banyak orang akan menyelidikinya, y  dan pengetahuan akan bertambah."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[12:4]  1 Full Life : METERAIKANLAH KITAB ITU.

Nas : Dan 12:4

Daniel diperintahkan untuk memeteraikan kitab itu; nubuat-nubuat itu bukan hanya untuk zamannya, tetapi juga untuk akhir zaman, untuk mendorong orang yang hidup pada masa itu. Daniel kemudian melihat dua malaikat, satu di tiap-tiap tepi sungai, sambil bertanya berapa lama hingga akhir zaman tiba. Orang yang berpakaian kain lenan (bd. Dan 10:5-6) bersumpah demi Allah bahwa waktunya akan menjadi tiga setengah tahun, mungkin mengacu kepada paruhan terakhir dari tujuh masa yang ke-70

(lihat cat. --> Dan 9:27).

[atau ref. Dan 9:27]



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA