TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 2:4

Konteks
2:4 Lalu jawab Iblis kepada TUHAN: "Kulit ganti kulit! Orang akan memberikan segala yang dipunyainya f  ganti nyawanya.

Ayub 3:4

Konteks
3:4 Biarlah hari itu menjadi kegelapan, janganlah kiranya Allah yang di atas menghiraukannya, dan janganlah cahaya terang menyinarinya.

Ayub 7:16

Konteks
7:16 Aku jemu, u  aku tidak mau hidup untuk selama-lamanya. v  Biarkanlah w  aku 1 , karena hari-hariku hanya seperti hembusan x  nafas saja.

Ayub 9:12

Konteks
9:12 Apabila Ia merampas, siapa akan menghalangi-Nya? r  Siapa akan menegur-Nya: Apa yang Kaulakukan? s 

Ayub 9:16

Konteks
9:16 Bila aku berseru, Ia menjawab; aku tidak dapat percaya, bahwa Ia sudi mendengarkan a  suaraku;

Ayub 11:15

Konteks
11:15 maka sesungguhnya, engkau dapat mengangkat mukamu j  tanpa cela, dan engkau akan berdiri teguh k  dan tidak akan takut, l 

Ayub 12:6

Konteks
12:6 Tetapi amanlah f  kemah para perusak, dan tenteramlah g  mereka yang membangkitkan murka Allah, mereka yang hendak membawa Allah dalam tangannya.

Ayub 19:15

Konteks
19:15 Anak semang s  dan budak perempuanku t  menganggap aku orang yang tidak dikenal, aku dipandang mereka orang asing.

Ayub 20:25

Konteks
20:25 Anak panah itu tercabut dan keluar dari punggungnya, mata panah yang berkilat itu keluar dari empedunya: ia o  menjadi ngeri. p 

Ayub 23:14

Konteks
23:14 Karena Ia akan menyelesaikan apa yang ditetapkan atasku, dan banyak lagi hal yang serupa itu dimaksudkan-Nya. u 

Ayub 24:2

Konteks
24:2 Ada orang yang menggeser batas tanah, e  yang merampas f  kawanan ternak, lalu menggembalakannya.

Ayub 24:9

Konteks
24:9 Ada yang merebut u  anak piatu v  dari susu ibunya dan menerima w  bayi orang miskin sebagai gadai. x 

Ayub 27:5

Konteks
27:5 Aku sama sekali tidak membenarkan kamu! Sampai binasa aku tetap mempertahankan bahwa aku tidak bersalah. y 

Ayub 34:34

Konteks
34:34 Maka orang-orang yang berakal budi dan orang yang mempunyai hikmat yang mendengarkan aku akan berkata kepadaku:
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:16]  1 Full Life : BIARKANLAH AKU.

Nas : Ayub 7:16

Ayub dengan jujur berbicara kepada Allah tentang rasa ketidakadilan, penolakan, dan keragu-raguan yang dialaminya. Ia bahkan berharap Allah akan membiarkannya (ayat Ayub 7:16-19), sekalipun pada saat lainnya ia mendambakan Allah berbicara kepadanya (Ayub 14:15; 23:3,5). Orang percaya yang sedang mengalami pencobaan dan penderitaan berat hendaknya mengungkapkan perasaan mereka secara terbuka kepada Allah di dalam doa. Berbicara kepada Allah dari hati mengenai kepedihan dan kesedihan dengan sikap pasrah tidaklah salah. Hana mencurahkan isi hatinya kepada Tuhan karena kesusahan dan sakit hati yang berat (1Sam 1:13-16). Yesus sendiri mempersembahkan "doa dan permohonan dengan ratap tangis dan keluhan kepada Dia" (Ibr 5:7), dan ketika hendak mati Ia mengalami kegelapan yang tak terlukiskan karena dipisahkan dari Allah (Mat 27:46).



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA