TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amsal 3:18

Konteks
3:18 Ia menjadi pohon kehidupan z  bagi orang yang memegangnya, siapa yang berpegang padanya akan disebut berbahagia. a 

Amsal 12:17

Konteks
12:17 Siapa mengatakan kebenaran, menyatakan apa yang adil, tetapi saksi dusta menyatakan tipu daya. c 

Amsal 13:5

Konteks
13:5 Orang benar benci kepada dusta 1 , w  tetapi orang fasik memalukan dan memburukkan diri.

Amsal 15:15

Konteks
15:15 Hari orang berkesusahan buruk semuanya, tetapi orang yang gembira hatinya selalu berpesta. r 

Amsal 21:7

Konteks
21:7 Orang fasik diseret j  oleh penganiayaan mereka, karena mereka menolak melakukan keadilan.

Amsal 22:20

Konteks
22:20 Bukankah aku telah menulisnya kepadamu dulu dengan nasihat dan pengetahuan,

Amsal 27:15

Konteks
27:15 Seorang isteri yang suka bertengkar serupa dengan tiris yang tidak henti-hentinya menitik o  pada waktu hujan.

Amsal 28:17

Konteks
28:17 Orang yang menanggung darah orang lain akan lari l  sampai ke liang kubur. Janganlah engkau menahannya!

Amsal 28:23

Konteks
28:23 Siapa menegur orang akan kemudian lebih disayangi dari pada orang yang menjilat. u 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[13:5]  1 Full Life : ORANG BENAR BENCI KEPADA DUSTA.

Nas : Ams 13:5

Seorang yang benar akan lebih suka menderita siksaan karena mengatakan yang benar daripada mengelak penderitaan dengan berdusta (Dan 3:16-18). Orang semacam itu tahu bahwa menyerah kepada kebiasaan untuk berdusta adalah berdosa terhadap Tuhan (Ams 12:22); mereka yang melakukan hal itu tidak dapat masuk kerajaan Allah (Yoh 8:44;

lihat cat. --> Wahy 22:15).

[atau ref. Wahy 22:15]



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA