TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amsal 22:3

Konteks
22:3 Kalau orang bijak melihat malapetaka, bersembunyilah p  ia, tetapi orang yang tak berpengalaman berjalan terus, lalu kena celaka. q 

Amsal 27:12

Konteks
27:12 Kalau orang bijak melihat malapetaka, bersembunyilah ia, tetapi orang yang tak berpengalaman berjalan terus, lalu kena celaka. m 

Amsal 27:5

Konteks
27:5 Lebih baik teguran yang nyata-nyata dari pada kasih yang tersembunyi.

Amsal 4:15

Konteks
4:15 Jauhilah jalan itu, janganlah melaluinya, menyimpanglah dari padanya dan jalanlah terus.

Amsal 4:25

Konteks
4:25 Biarlah matamu h  memandang terus ke depan dan tatapan matamu tetap ke muka.

Amsal 6:10

Konteks
6:10 "Tidur sebentar lagi, mengantuk sebentar lagi, melipat tangan sebentar lagi untuk tinggal berbaring s " --

Amsal 24:26

Konteks
24:26 Siapa memberi jawaban yang tepat mengecup bibir.

Amsal 3:18

Konteks
3:18 Ia menjadi pohon kehidupan z  bagi orang yang memegangnya, siapa yang berpegang padanya akan disebut berbahagia. a 

Amsal 12:17

Konteks
12:17 Siapa mengatakan kebenaran, menyatakan apa yang adil, tetapi saksi dusta menyatakan tipu daya. c 

Amsal 13:5

Konteks
13:5 Orang benar benci kepada dusta 1 , w  tetapi orang fasik memalukan dan memburukkan diri.

Amsal 15:15

Konteks
15:15 Hari orang berkesusahan buruk semuanya, tetapi orang yang gembira hatinya selalu berpesta. r 

Amsal 21:7

Konteks
21:7 Orang fasik diseret j  oleh penganiayaan mereka, karena mereka menolak melakukan keadilan.

Amsal 22:20

Konteks
22:20 Bukankah aku telah menulisnya kepadamu dulu dengan nasihat dan pengetahuan,

Amsal 27:15

Konteks
27:15 Seorang isteri yang suka bertengkar serupa dengan tiris yang tidak henti-hentinya menitik o  pada waktu hujan.

Amsal 28:17

Konteks
28:17 Orang yang menanggung darah orang lain akan lari l  sampai ke liang kubur. Janganlah engkau menahannya!

Amsal 28:23

Konteks
28:23 Siapa menegur orang akan kemudian lebih disayangi dari pada orang yang menjilat. u 

Amsal 7:23

Konteks
7:23 sampai anak panah menembus p  hatinya; seperti burung dengan cepat menuju perangkap, dengan tidak sadar, bahwa hidupnya q  terancam.

Amsal 19:19

Konteks
19:19 Orang yang sangat cepat marah akan kena denda, karena jika engkau hendak menolongnya, engkau hanya menambah marahnya.

Amsal 29:1

Konteks
29:1 Siapa bersitegang leher, e  walaupun telah mendapat teguran, akan sekonyong-konyong diremukkan f  tanpa dapat dipulihkan g  lagi 2 .

Amsal 29:24

Konteks
29:24 Siapa menerima bagian dari pencuri, membenci dirinya. Didengarnya kutuk, tetapi tidak diberitahukannya. g 

Amsal 6:16

Konteks
6:16 Enam perkara ini yang dibenci b  TUHAN, bahkan, tujuh perkara yang menjadi kekejian bagi hati-Nya:

Amsal 28:10

Konteks
28:10 Siapa menyesatkan orang jujur ke jalan yang jahat akan jatuh ke dalam lobangnya sendiri, f  tetapi orang-orang yang tak bercela akan mewarisi kebahagiaan.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[13:5]  1 Full Life : ORANG BENAR BENCI KEPADA DUSTA.

Nas : Ams 13:5

Seorang yang benar akan lebih suka menderita siksaan karena mengatakan yang benar daripada mengelak penderitaan dengan berdusta (Dan 3:16-18). Orang semacam itu tahu bahwa menyerah kepada kebiasaan untuk berdusta adalah berdosa terhadap Tuhan (Ams 12:22); mereka yang melakukan hal itu tidak dapat masuk kerajaan Allah (Yoh 8:44;

lihat cat. --> Wahy 22:15).

[atau ref. Wahy 22:15]

[29:1]  2 Full Life : DIREMUKKAN TANPA DAPAT DIPULIHKAN LAGI.

Nas : Ams 29:1

Orang yang berkali-kali menolak teguran dan penginsafan jelas Roh Kudus (Yoh 16:8-11) dan membenci didikan dan teguran-Nya (Ibr 12:5-11,25) menghadapi risiko mengeraskan hati mereka hingga mencapai titik dikerat dari kemurahan Allah dan dihukum oleh-Nya. Tidak seorang pun dapat berbuat dosa terus-menerus dan menolak kasih karunia, kemurahan, serta kasih Allah tanpa akhirnya mengalami penderitaan yang tidak dapat diganti (bd. 1Sam 2:25;

lihat art. KEMURTADAN PRIBADI).



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA