TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Tawarikh 5:1

Konteks
5:1 Maka selesailah j  segala pekerjaan yang dilakukan Salomo untuk rumah TUHAN 1  itu. Kemudian Salomo memasukkan barang-barang kudus k  Daud, ayahnya, dan menaruh perak, emas dan barang-barang itu dalam perbendaharaan rumah Allah.

2 Tawarikh 7:7

Konteks
7:7 Lalu Salomo menguduskan pertengahan pelataran yang di depan rumah TUHAN, sebab di situlah diolahnya segala korban bakaran dan lemak b  korban keselamatan, sebab mezbah tembaga yang dibuat Salomo tidak dapat memuat korban bakaran dan korban sajian dan segala lemak korban.

2 Tawarikh 23:1

Konteks
23:1 Tetapi dalam tahun ketujuh Yoyada 2  memberanikan diri dan ia mengadakan persepakatan dengan para kepala pasukan seratus, yakni: Azarya bin Yeroham, Ismael bin Yohanan, Azarya bin Obed. Maaseya bin Adaya, dan Elisafat bin Zikhri.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:1]  1 Full Life : RUMAH TUHAN.

Nas : 2Taw 5:1

PL memberikan banyak perhatian kepada Bait Suci karena pentingnya dalam memelihara iman Israel yang sejati dan persekutuan mereka dengan Allah. Lihat

lihat cat. --> Kel 25:9

[atau ref. Kel 25:9]

mengenai pentingnya Kemah Suci dan penafsiran tipologisnya bagi perjanjian yang baru; juga

lihat art. BAIT SUCI.

[23:1]  2 Full Life : YOYADA.

Nas : 2Taw 23:1

Lihat cat. --> 2Raj 11:4

[atau ref. 2Raj 11:4]

mengenai kemenangan Yoyada atas Atalya (2Taw 23:10-15) dan penempatan Yoas di atas takhta.



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA