TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Timotius 2:1

Konteks
Mengenai doa jemaat
2:1 Pertama-tama aku menasihatkan: Naikkanlah permohonan, w  doa syafaat dan ucapan syukur untuk semua orang,

1 Timotius 2:5

Konteks
2:5 Karena Allah f  itu esa dan esa pula Dia yang menjadi pengantara 1  g  antara Allah dan manusia, yaitu manusia Kristus Yesus, h 

1 Timotius 3:10

Konteks
3:10 Mereka juga harus diuji p  dahulu, baru ditetapkan dalam pelayanan itu setelah ternyata mereka tak bercacat.

1 Timotius 4:2

Konteks
4:2 oleh tipu daya pendusta-pendusta yang hati nuraninya memakai cap e  mereka.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:5]  1 Full Life : ESA PULA DIA YANG MENJADI PENGANTARA.

Nas : 1Tim 2:5

Kita harus mendekati Allah melalui Yesus Kristus saja (Ibr 7:25), bersandar pada kematian-Nya sebagai korban untuk menutupi dosa kita dan berdoa dengan iman memohon kekuatan dan belas kasihan untuk menolong kita dengan semua kebutuhan kita (Ibr 4:4-16). Kita tidak boleh membiarkan makhluk ciptaan apa pun menggantikan kedudukan Kristus ini dengan berdoa kepadanya (lih. Ibr 8:6; 9:15; 12:24).



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA