Tunda, Pendundaan
Tunda, Pendundaan [pedoman]
- 1. Disalahkan oleh Kristus. Luk 9:59-62
- 2. Orang-orang kudus menghindari - . Mazm 27:8; 119:60
- 3. Harus dihindari dalam:
- 3.1 Mendengar suara Allah. Mazm 95:7,8; Ibr 3:7,8
- 3.2 Mencari Allah. Yes 55:6
- 3.3 Memuliakan Allah. Yer 13:16
- 3.4 Menurut segala perintah Allah. Mazm 119:60
- 3.5 Memberikan persembahan kepada Allah. Kel 22:29
- 3.6 Bernazar kepada Tuhan. Ul 23:21; Pengkh 5:4
- 4. Alasannya mengapa dihindari:
- 4.1 Sekarang ini adalah waktu yang diperkenan. 2Kor 6:2
- 4.2 Sekarang ini adalah waktu yang terbaik. Pengkh 12:1
- 4.3 Hidup ini tidak tentu. Ams 27:1
- 5. Bahaya - dilukiskan. Mat 5:24; Luk 13:25
- 6. Contoh-contoh - :