Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Zefanya 2:1

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Zef 2:1

Bersemangatlah dan berkumpullah, v  hai bangsa yang acuh tak acuh 1 , w 

AYT (2018)

“Berkumpullah bersama-sama, ya, berkumpullah, hai bangsa-bangsa yang acuh tak acuh,

TL (1954) ©

SABDAweb Zef 2:1

Baiklah kamu putus harap dan hatimu berdukacita, hai bangsa yang tiada tahu pucat muka.

BIS (1985) ©

SABDAweb Zef 2:1

Hai bangsa yang tidak tahu malu, sadarlah

MILT (2008)

Berkumpullah bersama-sama, dan berkumpullah hai bangsa yang acuh tak acuh!

Shellabear 2011 (2011)

Berkumpullah bersama-sama, berkumpullah, hai bangsa yang tidak tahu malu,

AVB (2015)

Berkumpullah bersama-sama, berkumpullah, wahai bangsa yang tidak tahu malu,

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Zef 2:1

Bersemangatlah
<07197>
dan berkumpullah
<07197>
, hai bangsa
<01471>
yang acuh tak acuh
<03700> <03808>
,
TL ITL ©

SABDAweb Zef 2:1

Baiklah kamu putus harap
<07197>
dan hatimu berdukacita
<07197>
, hai bangsa
<01471>
yang tiada
<03808>
tahu pucat muka
<03700>
.
AYT ITL
“Berkumpullah bersama-sama
<07197>
, ya, berkumpullah
<07197>
, hai bangsa-bangsa
<01471>
yang acuh tak acuh
<03808> <03700>
,
AVB ITL
Berkumpullah
<07197>
bersama-sama, berkumpullah
<07197>
, wahai bangsa
<01471>
yang tidak
<03808>
tahu malu
<03700>
,
HEBREW
Pokn
<03700>
al
<03808>
ywgh
<01471>
wswqw
<07197>
wsswqth (2:1)
<07197>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Zef 2:1

Bersemangatlah dan berkumpullah, v  hai bangsa yang acuh tak acuh 1 , w 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Zef 2:1

Bersemangatlah 1  dan berkumpullah 1 , hai bangsa 2  yang acuh tak acuh 3 ,

Catatan Full Life

Zef 2:1-3 1

Nas : Zef 2:1-3

Zefanya telah menyatakan datangnya hari murka Allah atas Yehuda, suatu hari yang tidak bisa dibatalkan. Saat dan kepastian hukuman telah ditetapkan, dan bangsa itu harus dihukum atas kemurtadan dan dosa mereka. Sekalipun demikian, Allah menawarkan harapan bagi mereka yang bertobat sebelum hari itu tiba; orang yang sungguh-sungguh benar akan dilindungi Tuhan pada hari murka-Nya yang dahsyat

(lihat cat. --> Zef 2:3 berikut).

[atau ref. Zef 2:3]

[+] Bhs. Inggris



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA