Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Keluaran 4:3

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kel 4:3

Firman TUHAN: "Lemparkanlah itu ke tanah." Dan ketika dilemparkannya ke tanah, maka tongkat itu menjadi ular, s  sehingga Musa lari meninggalkannya.

AYT (2018)

Kemudian, Dia berfirman, “Lemparkanlah itu ke tanah!” Dia melemparkannya ke tanah dan tongkat itu menjadi seekor ular sehingga Musa lari darinya.

TL (1954) ©

SABDAweb Kel 4:3

Maka firman Tuhan: Campakkanlah dia ke bumi. Maka dicampakkannya ke bumi, lalu menjadi ular; maka larilah Musa dari padanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kel 4:3

Kata TUHAN, "Lemparkan itu ke tanah." Musa melemparkannya, lalu tongkat itu berubah menjadi ular dan Musa lari menjauhinya.

TSI (2014)

Lalu TUHAN berkata, “Lemparkanlah tongkat itu ke tanah.” Maka Musa melemparkan tongkatnya ke tanah, dan seketika tongkat itu berubah menjadi seekor ular. Musa pun lari menjauh.

MILT (2008)

Lalu Dia berfirman, "Lemparkanlah itu ke tanah!" Dan Musa pun melemparkannya ke tanah, dan tongkat itu menjadi ular, dan Musa lari meninggalkannya.

Shellabear 2011 (2011)

Firman-Nya, "Campakkanlah ke tanah." Musa pun mencampakkannya ke tanah, lalu tongkat itu menjadi ular sehingga ia lari meninggalkannya.

AVB (2015)

Firman-Nya, “Campakkannya ke tanah.” Musa mencampakkannya ke tanah, lalu tongkat itu menjadi ular lantas larilah Musa meninggalkannya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kel 4:3

Firman
<0559>
TUHAN: "Lemparkanlah
<07993>
itu ke tanah
<0776>
." Dan ketika dilemparkannya
<07993>
ke tanah
<0776>
, maka tongkat itu menjadi
<01961>
ular
<05175>
, sehingga Musa
<04872>
lari meninggalkannya
<05127>
.

[<06440>]
TL ITL ©

SABDAweb Kel 4:3

Maka firman
<0559>
Tuhan: Campakkanlah
<07993>
dia ke bumi
<0776>
. Maka dicampakkannya
<07993>
ke bumi
<0776>
, lalu menjadi
<01961>
ular
<05175>
; maka larilah
<05127>
Musa
<04872>
dari padanya
<06440>
.
AYT ITL
Kemudian, Dia berfirman
<0559>
, “Lemparkanlah
<07993>
itu ke tanah
<0776>
!” Dia melemparkannya
<07993>
ke tanah
<0776>
dan tongkat itu menjadi
<01961>
seekor ular
<05175>
sehingga Musa
<04872>
lari
<05127>
darinya
<06440>
.
AVB ITL
Firman-Nya
<0559>
, “Campakkannya
<07993>
ke tanah
<0776>
.” Musa mencampakkannya
<07993>
ke tanah
<0776>
, lalu tongkat itu menjadi
<01961>
ular
<05175>
lantas larilah
<05127>
Musa
<04872>
meninggalkannya.

[<06440>]
HEBREW
wynpm
<06440>
hsm
<04872>
onyw
<05127>
sxnl
<05175>
yhyw
<01961>
hura
<0776>
whkylsyw
<07993>
hura
<0776>
whkylsh
<07993>
rmayw (4:3)
<0559>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Kel 4:3

Firman TUHAN: "Lemparkanlah itu ke tanah." Dan ketika dilemparkannya ke tanah, maka tongkat itu menjadi ular, s  sehingga Musa lari meninggalkannya.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kel 4:3

Firman TUHAN: "Lemparkanlah itu ke tanah." Dan ketika dilemparkannya ke tanah, maka tongkat itu menjadi ular 1 , sehingga Musa lari meninggalkannya.

Catatan Full Life

Kel 4:2-3 1

Nas : Kel 4:2-3

Tanda-tanda mukjizat bertujuan untuk menegaskan amanat dan pelayanan Musa (ayat Kel 4:1-9). Manifestasi tanda-tanda seperti itu juga merupakan maksud Allah bagi umat-Nya di bawah perjanjian yang baru

(lihat art. TANDA-TANDA ORANG PERCAYA).

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA