Yehezkiel 45:2
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yeh 45:2 |
Dari tanah ini harus disediakan untuk tempat kudus suatu empat persegi n yang panjang dan lebarnya lima ratus hasta dan sekelilingnya ada lapangan yang lebarnya lima puluh hasta. |
AYT (2018) | Di luar bagian, ini akan tersedia untuk Ruang Kudus, lima ratus panjangnya, dengan lima ratus hasta lebarnya, sekelilingnya berbentuk persegi; dengan lima puluh hasta untuk ruang terbuka di sekelilingnya. |
TL (1954) © SABDAweb Yeh 45:2 |
Maka dari pada ini akan bagi tempat yang suci lima ratus dengan lima ratus hasta, betul empat pesegi, dan akan ada tempat di luarnya keliling yang lima puluh hasta. |
BIS (1985) © SABDAweb Yeh 45:2 |
Untuk Rumah TUHAN disediakan dari tanah itu sebagian yang persegi empat, berukuran 250 meter setiap sisinya, dan dikelilingi lapangan selebar 25 meter dan di situlah harus didirikan Rumah TUHAN. |
MILT (2008) | Dan dari tanah ini ke tempat kudus panjangnya lima ratus hasta bujur sangkar dan lima puluh hasta dari tanah lapang yang mengelilinginya. |
Shellabear 2011 (2011) | Dari tanah itu sediakanlah sebidang tanah berbentuk empat persegi seluas 500 hasta kali 500 hasta untuk tempat suci, dan di sekelilingnya harus ada padang terbuka selebar 50 hasta. |
AVB (2015) | Daripada bidang tanah itu sediakanlah sebahagian tanah berbentuk empat persegi seluas 500 hasta kali 500 hasta untuk tempat suci, dan di sekelilingnya harus ada padang terbuka selebar 50 hasta. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yeh 45:2 |
|
TL ITL © SABDAweb Yeh 45:2 |
|
AYT ITL | Di luar bagian, ini <02088> akan tersedia <01961> untuk <0413> Ruang Kudus <06944> , lima <02568> ratus <03967> panjangnya, dengan lima <02568> ratus <03967> hasta lebarnya, sekelilingnya <05439> berbentuk persegi <07251> ; dengan lima puluh <02572> hasta <0520> untuk ruang terbuka <04054> di sekelilingnya <05439> . [<00>] |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yeh 45:2 |
Dari tanah ini harus disediakan untuk tempat kudus suatu empat persegi n yang panjang dan lebarnya lima ratus hasta dan sekelilingnya ada lapangan yang lebarnya lima puluh hasta. |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yeh 45:2 |
Dari tanah ini harus disediakan untuk tempat kudus suatu empat persegi yang panjang dan lebarnya lima ratus 1 hasta dan sekelilingnya ada lapangan 2 yang lebarnya lima puluh hasta. |
Catatan Full Life |
Yeh 45:1-8 1 Nas : Yeh 45:1-8 Ayat-ayat ini berbicara tentang negeri yang dipisahkan untuk menjadi milik pusaka para imam yang melayani Tuhan di dalam Bait Suci-Nya yang kudus. Para imam ini tidak akan memeras keuangan rakyat itu lagi, tetapi akan puas dengan "bagian yang kudus" mereka (ayat Yeh 45:4). |
[+] Bhs. Inggris |