Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yesaya 34:1

Konteks
BIS (1985) ©

SABDAweb Yes 34:1

Marilah berkumpul, hai bangsa-bangsa, dan dengarlah. Biarlah seluruh bumi dan semua yang hidup di dalamnya datang dan mendengarkan. 1   

TB (1974) ©

SABDAweb Yes 34:1

Marilah mendekat, hai bangsa-bangsa, dengarlah, dan perhatikanlah, hai suku-suku bangsa! Baiklah bumi serta segala isinya mendengar, dunia dan segala yang terpancar dari padanya.

AYT (2018)

Mendekatlah, hai bangsa-bangsa, untuk mendengar! Dengarkanlah, hai bangsa-bangsa! Biarlah bumi dan segala isinya mendengar, dunia dan semua yang dihasilkannya.

TL (1954) ©

SABDAweb Yes 34:1

Hai segala orang kafir, datanglah hampir akan mendengar! hai segala bangsa, berilah telinga! baiklah duniapun mendengar serta segala isinya dan bumi serta segala yang terbit dari padanya.

MILT (2008)

Hai bangsa-bangsa, mendekatlah untuk mendengar, dan umat, perhatikanlah! Biarlah bumi dan segala isinya mendengar, dunia dan segala hasilnya.

Shellabear 2011 (2011)

Hai bangsa-bangsa, mendekatlah untuk mendengar! Hai suku-suku bangsa, perhatikanlah! Biarlah bumi dan segala isinya mendengar, dunia dan segala yang dihasilkannya!

AVB (2015)

Datang dekatlah wahai bangsa-bangsa untuk mendengar! Wahai suku-suku bangsa, perhatikanlah! Biarlah bumi dan segala isinya mendengar, dunia dan segala yang dihasilkannya!

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yes 34:1

Marilah mendekat
<07126>
, hai bangsa-bangsa
<01471>
, dengarlah
<08085>
, dan perhatikanlah
<07181>
, hai suku-suku bangsa
<03816>
! Baiklah bumi
<0776>
serta segala isinya
<04393>
mendengar
<08085>
, dunia
<08398>
dan segala
<03605>
yang terpancar
<06631>
dari padanya.
TL ITL ©

SABDAweb Yes 34:1

Hai segala orang kafir
<01471>
, datanglah hampir
<07126>
akan mendengar
<08085>
! hai segala bangsa
<03816>
, berilah telinga
<07181>
! baiklah duniapun
<0776>
mendengar
<08085>
serta segala isinya
<04393>
dan bumi
<08398>
serta segala
<03605>
yang terbit
<06631>
dari padanya.
AYT ITL
Mendekatlah
<07126>
, hai bangsa-bangsa
<01471>
, untuk mendengar
<08085>
! Dengarkanlah
<07181>
, hai bangsa-bangsa
<03816>
! Biarlah bumi
<0776>
dan segala isinya
<04393>
mendengar
<08085>
, dunia
<08398>
dan semua
<03605>
yang dihasilkannya
<06631>
.
AVB ITL
Datang dekatlah
<07126>
wahai bangsa-bangsa
<01471>
untuk mendengar
<08085>
! Wahai suku-suku bangsa
<03816>
, perhatikanlah
<07181>
! Biarlah bumi
<0776>
dan segala isinya
<04393>
mendengar
<08085>
, dunia
<08398>
dan segala
<03605>
yang dihasilkannya
<06631>
!
HEBREW
hyauau
<06631>
lkw
<03605>
lbt
<08398>
halmw
<04393>
Urah
<0776>
emst
<08085>
wbysqh
<07181>
Mymalw
<03816>
emsl
<08085>
Mywg
<01471>
wbrq (34:1)
<07126>
[+] Bhs. Inggris

BIS (1985) ©

SABDAweb Yes 34:1

Marilah berkumpul, hai bangsa-bangsa, dan dengarlah. Biarlah seluruh bumi dan semua yang hidup di dalamnya datang dan mendengarkan. 1   

Catatan Full Life

Yes 34:1-7 1

Nas : Yes 34:1-7

Ayat-ayat ini melukiskan hukuman dahsyat yang menimpa segala bangsa pada akhir zaman. Ayat-ayat ini menekankan murka Allah terhadap semua dosa dan pemberontakan (ayat Yes 34:2-3;

lihat cat. --> Wahy 16:16;

lihat cat. --> Wahy 19:17);

[atau ref. Wahy 16:16; 19:17]

hukuman ini akan mencakup kekacauan di langit (ayat Yes 34:4; bd. Mat 24:29; Wahy 6:13-14) dan terkait dengan kedatangan kembali Kristus untuk mendirikan kerajaan-Nya di bumi (pasal Wahy 19:1-20:15). Sekarang ini, bangsa-bangsa mungkin mencemooh dan menolak cara Allah, tetapi pada suatu saat yang hanya diketahui Allah, kesengsaraan besar dan hukuman akan menggoncangkan bangsa-bangsa itu.

[+] Bhs. Inggris



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA