TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yesaya 1:10

Konteks
Bertobat lebih baik dari mempersembahkan korban
1:10 Dengarlah firman TUHAN, o  hai pemimpin-pemimpin, manusia Sodom! p  Perhatikanlah pengajaran q  Allah kita, hai rakyat, manusia Gomora! r 

Yesaya 1:19

Konteks
1:19 Jika kamu menurut dan mau mendengar, x  maka kamu akan memakan hasil baik dari negeri itu. y 

Yesaya 23:5

Konteks
23:5 Apabila kabar tentang Tirus h  itu sampai ke Mesir, mereka akan gemetar i  mendengarnya.

Yesaya 32:3

Konteks
32:3 Mata orang-orang yang melihat tidak lagi akan tertutup, i  dan telinga j  orang-orang yang mendengar akan memperhatikan.

Yesaya 32:9

Konteks
Peringatan kepada perempuan-perempuan Yerusalem
32:9 Hai perempuan-perempuan y  yang hidup aman 1 , bangunlah, dengarkanlah z  suaraku, hai anak-anak perempuan yang hidup tenteram, a  perhatikanlah perkataanku!

Yesaya 33:3

Konteks
33:3 Waktu mendengar suara q  gemuruh ketika Engkau bangkit, r  larilah s  bangsa-bangsa dan berceraiberailah suku-suku bangsa.

Yesaya 42:2

Konteks
42:2 Ia tidak akan berteriak atau menyaringkan suara u  atau memperdengarkan suaranya di jalan.

Yesaya 42:20

Konteks
42:20 Engkau melihat banyak, tetapi tidak memperhatikan, engkau memasang telinga, tetapi tidak mendengar. i 

Yesaya 44:1

Konteks
TUHAN satu-satunya Allah
44:1 "Tetapi sekarang, dengarlah, hai Yakub, hamba-Ku, n  dan hai Israel, yang telah Kupilih! o 

Yesaya 46:12

Konteks
46:12 Dengarkanlah r  Aku hai orang-orang yang congkak, s  orang-orang yang jauh dari kebenaran: t 

Yesaya 51:21

Konteks
51:21 Sebab itu, dengarlah ini, hai engkau yang tertindas, p  hai engkau yang mabuk, q  tetapi bukan karena anggur!

Yesaya 53:1

Konteks
53:1 Siapakah yang percaya kepada berita 2  z  yang kami dengar, dan kepada siapakah tangan a  kekuasaan TUHAN dinyatakan? b 

Yesaya 64:3

Konteks
64:3 karena Engkau melakukan kedahsyatan o  yang tidak kami harapkan, p  seperti tidak pernah didengar orang sejak dahulu kala!

Yesaya 65:24

Konteks
65:24 Maka sebelum mereka memanggil, g  Aku sudah menjawabnya 3 ; h  ketika mereka sedang berbicara, i  Aku sudah mendengarkannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[32:9]  1 Full Life : PEREMPUAN-PEREMPUAN YANG HIDUP AMAN.

Nas : Yes 32:9-14

Banyak orang Israel puas dengan dosa, sekalipun itu merusak keluarga dan bangsa mereka; Yesaya mengatakan bahwa sebaliknya mereka harus meratap (ayat Yes 32:12), gentar (ayat Yes 32:11), mengenakan kain kabung (ayat Yes 32:11), dan gemetar (ayat Yes 32:11) sementara berseru kepada Allah hingga Dia mencurahkan Roh dari sorga (ayat Yes 32:15). Dewasa ini, bilamana dosa, Iblis, dan dunia berpeluang memasuki gereja, kita juga harus meratap dan berseru kepada Allah untuk memulihkan kebenaran dan kepenuhan Roh dalam rumah-Nya (ayat Yes 32:15-16; bd. pasal Yes 35:1-10).

[53:1]  2 Full Life : SIAPAKAH YANG PERCAYA KEPADA BERITA?

Nas : Yes 53:1

Sekalipun Yesus adalah Mesias Allah, banyak orang akan memutuskan untuk tidak percaya kepada-Nya sehingga dengan demikian gagal menerima keselamatan Tuhan (lih. Yoh 12:38; Rom 10:16). Kurang sekali di antara orang Yahudi yang percaya sungguh ketika Yesus datang pertama kali.

[65:24]  3 Full Life : SEBELUM MEREKA MEMANGGIL, AKU SUDAH MENJAWABNYA.

Nas : Yes 65:24

Umat Allah tidak perlu lagi bertekun di dalam doa untuk kebutuhan sehari-hari; Tuhan akan menjawab doa-doa mereka dengan segera.



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA