TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 3:14

Konteks
3:14 Dan Roh d  itu mengangkat e  dan membawa aku, dan aku pergi dengan hati panas dan dengan perasaan pahit 1 , karena kekuasaan TUHAN f  memaksa aku dengan sangat.

Yehezkiel 13:21

Konteks
13:21 Aku akan mengoyakkan selubungmu dan akan melepaskan umat-Ku dari tanganmu dan mereka tidak lagi menjadi mangsa di dalam tanganmu. Dan kamu akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN. r 

Yehezkiel 16:47

Konteks
16:47 Bukankah engkau hidup menurut perbuatan mereka dan engkau lakukan seperti perbuatan-perbuatan mereka yang keji; sebentar lagi saja engkau berbuat lebih jahat dari mereka l  dalam seluruh hidupmu.

Yehezkiel 23:14

Konteks
23:14 Bahkan, ia menambah persundalannya lagi: ia melihat laki-laki yang terukir pada dinding, w  gambar orang-orang Kasdim, diukir dalam warna linggam, x 

Yehezkiel 29:20

Konteks
29:20 Aku akan memberikan kepadanya tanah Mesir i  sebagai pahala atas pekerjaan yang dilakukannya, sebab mereka sudah bekerja bagi-Ku, demikianlah firman Tuhan ALLAH. j 

Yehezkiel 36:35

Konteks
36:35 Sebaliknya mereka akan berkata: Tanah ini yang sudah lama tinggal tandus menjadi seperti taman Eden z  dan kota-kota yang sudah runtuh, sunyi sepi dan musnah, sekarang didiami a  dan menjadi kubu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[3:14]  1 Full Life : DENGAN PERASAAN PAHIT.

Nas : Yeh 3:14

Yehezkiel sangat sedih karena musibah yang akan datang yang harus diumumkannya atas perintah Allah. Walaupun sangat gelisah, ia tetap setia kepada panggilannya. Salah satu tanda yang memastikan bahwa kita ada dalam hubungan baik dengan Allah ialah kita mulai mengasihi kebenaran dan membenci kefasikan seperti yang dilakukan Allah

(lihat cat. --> Ibr 1:9).

[atau ref. Ibr 1:9]



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA