TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 4:4

Konteks
4:4 Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah. a "

Matius 5:29-30

Konteks
5:29 Maka jika matamu yang kanan menyesatkan l  engkau, cungkillah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu jika satu dari anggota tubuhmu binasa, dari pada tubuhmu dengan utuh dicampakkan ke dalam neraka 1 . 5:30 Dan jika tanganmu yang kanan menyesatkan m  engkau, penggallah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu jika satu dari anggota tubuhmu binasa dari pada tubuhmu dengan utuh masuk neraka.

Matius 6:28

Konteks
6:28 Dan mengapa kamu kuatir akan pakaian? Perhatikanlah bunga bakung di ladang, yang tumbuh tanpa bekerja dan tanpa memintal,

Matius 11:20

Konteks
Yesus mengecam beberapa kota
11:20 Lalu Yesus mulai mengecam kota-kota yang tidak bertobat, sekalipun di situ Ia paling banyak melakukan mujizat-mujizat-Nya:

Matius 12:39

Konteks
12:39 Tetapi jawab-Nya kepada mereka: "Angkatan yang jahat dan tidak setia ini menuntut suatu tanda. Tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus. j 

Matius 13:32

Konteks
13:32 Memang biji itu yang paling kecil dari segala jenis benih, tetapi apabila sudah tumbuh, sesawi itu lebih besar dari pada sayuran yang lain, bahkan menjadi pohon, sehingga burung-burung di udara datang bersarang pada cabang-cabangnya. p "

Matius 16:1

Konteks
Orang Farisi dan Saduki meminta tanda
16:1 Kemudian datanglah orang-orang Farisi dan Saduki q  hendak mencobai Yesus. Mereka meminta supaya Ia memperlihatkan suatu tanda dari sorga r  kepada mereka.

Matius 16:4

Konteks
16:4 Angkatan yang jahat dan tidak setia ini menuntut suatu tanda. Tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus. t " Lalu Yesus meninggalkan mereka dan pergi.

Matius 17:12

Konteks
17:12 dan Aku berkata kepadamu: Elia sudah datang, d  tetapi orang tidak mengenal dia, dan memperlakukannya menurut kehendak e  mereka. Demikian juga Anak Manusia akan menderita f  oleh mereka."

Matius 18:7

Konteks
18:7 Celakalah dunia dengan segala penyesatannya: memang penyesatan harus ada, tetapi celakalah orang yang mengadakannya 2 . y 

Matius 18:9

Konteks
18:9 Dan jika matamu menyesatkan a  engkau, cungkillah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu masuk ke dalam hidup dengan bermata satu dari pada dicampakkan ke dalam api neraka b  dengan bermata dua.

Matius 21:42

Konteks
21:42 Kata Yesus kepada mereka: "Belum pernahkah kamu baca dalam Kitab Suci: Batu yang dibuang oleh tukang-tukang bangunan telah menjadi batu penjuru: hal itu terjadi dari pihak Tuhan, suatu perbuatan ajaib di mata j  kita.

Matius 23:5

Konteks
23:5 Semua pekerjaan yang mereka lakukan hanya dimaksud supaya dilihat r  orang; mereka memakai tali sembahyang s  yang lebar dan jumbai t  yang panjang;

Matius 26:10

Konteks
26:10 Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka lalu berkata: "Mengapa kamu menyusahkan perempuan ini? Sebab ia telah melakukan suatu perbuatan yang baik pada-Ku.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:29]  1 Full Life : NERAKA.

Nas : Mat 5:29

Lihat cat. --> Mr 9:43.

[atau ref. Mr 9:43]

[18:7]  2 Full Life : CELAKALAH ORANG YANG MENGADAKANNYA.

Nas : Mat 18:7

Yesus mengingatkan bahwa orang yang ikut berperan dalam menyesatkan orang lain, khususnya anak-anak akan menerima hukuman yang paling hebat (ayat Mat 18:2,5-7).

  1. 1) Menempatkan "hal-hal yang dapat menyebabkan orang berbuat dosa" di depan orang lain -- seperti hiburan duniawi, ajaran filsafat manusia, bacaan porno, narkotika, minuman keras, teladan yang jahat, ajaran sesat, dan teman-teman yang berdosa -- berarti bergabung dengan Iblis, si penggoda (bd. Mat 4:1; Kej 3:1-6; Yoh 8:44; Yak 1:12).
  2. 2) Orang saleh akan berusaha untuk membuang segala sesuatu yang dapat menjadi godaan dan menyebabkan orang berbuat dosa, dari kehidupan keluarga, rumah, gereja, dan diri sendiri (ayat Mat 18:7-9).



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA