TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 2:29

Konteks
2:29 Saudara-saudara, z  aku boleh berkata-kata dengan terus terang kepadamu tentang Daud, bapa bangsa kita. a  Ia telah mati dan dikubur, b  dan kuburannya masih ada pada kita c  sampai hari ini.

Kisah Para Rasul 2:47

Konteks
2:47 sambil memuji Allah. Dan mereka disukai semua orang. f  Dan tiap-tiap hari Tuhan menambah jumlah g  mereka dengan orang yang diselamatkan.

Kisah Para Rasul 14:26

Konteks
14:26 Dari situ berlayarlah mereka ke Antiokhia; f  di tempat itulah mereka dahulu diserahkan kepada kasih karunia Allah g  untuk memulai pekerjaan, yang telah mereka selesaikan. h 

Kisah Para Rasul 15:14

Konteks
15:14 Simon telah menceriterakan, bahwa sejak semula Allah menunjukkan rahmat-Nya kepada bangsa-bangsa lain, yaitu dengan memilih suatu umat dari antara mereka 1  bagi nama-Nya. i 

Kisah Para Rasul 15:33

Konteks
15:33 Dan sesudah beberapa waktu keduanya tinggal di situ, saudara-saudara itu melepas mereka dalam damai d  untuk kembali kepada mereka yang mengutusnya.

Kisah Para Rasul 16:14

Konteks
16:14 Seorang dari perempuan-perempuan itu yang bernama Lidia turut mendengarkan. Ia seorang penjual kain ungu dari kota Tiatira, n  yang beribadah kepada Allah. Tuhan membuka hatinya, o  sehingga ia memperhatikan apa yang dikatakan oleh Paulus.

Kisah Para Rasul 27:35

Konteks
27:35 Sesudah berkata demikian, ia mengambil roti, mengucap syukur kepada Allah di hadapan semua mereka, memecah-mecahkannya, c  lalu mulai makan.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:14]  1 Full Life : BANGSA-BANGSA LAIN ... MEMILIH SUATU UMAT DARI ANTARA MEREKA.

Nas : Kis 15:14

Rencana Allah bagi zaman ini ialah mengangkat dari semua bangsa suatu umat yang dipisahkan bagi nama-Nya. Tubuh Kristus ini, yang diambil dari sistem dunia dewasa ini, mempersiapkan diri selaku pengantin perempuan Kristus (Wahy 19:7-8).



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA