TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 17:11

Konteks
17:11 Umurku telah lalu, b  telah gagal rencana-rencanaku, cita-citaku. c 

Ayub 33:32

Konteks
33:32 Jikalau ada yang hendak kaukatakan, jawablah aku; m  berkatalah, karena aku rela membenarkan n  engkau.

Ayub 34:3

Konteks
34:3 Karena telinga itu menguji kata-kata, seperti langit-langit mencecap makanan. s 

Ayub 20:1

Konteks
Pendapat Zofar, bahwa sesudah kemujuran sebentar, orang fasik akan binasa
20:1 Maka Zofar, orang Naama, r  menjawab:

Ayub 9:3

Konteks
9:3 Jikalau ia ingin beperkara dengan Allah y  satu dari seribu z  kali ia tidak dapat membantah-Nya.

Ayub 13:3

Konteks
13:3 Tetapi aku, aku hendak berbicara dengan Yang Mahakuasa, x  aku ingin membela perkaraku di hadapan Allah. y 

Ayub 37:20

Konteks
37:20 Apakah akan diberitahukan kepada-Nya, bahwa aku akan bicara? Pernahkah orang berkata, bahwa ia ingin dibinasakan?

Ayub 13:8

Konteks
13:8 Apakah kamu mau memihak g  Allah, berbantah untuk membela Dia?

Ayub 16:14

Konteks
16:14 Ia merobek-robek m  aku, menyerang aku laksana seorang pejuang. n 

Ayub 19:23

Konteks
19:23 Ah, kiranya perkataanku ditulis, dicatat dalam kitab, g 

Ayub 20:2

Konteks
20:2 "Oleh sebab itulah pikiran-pikiranku mendorong aku menjawab, karena hatiku tidak sabar s  lagi.

Ayub 31:9

Konteks
31:9 Jikalau hatiku tertarik d  kepada perempuan, e  dan aku menghadang di pintu sesamaku,

Ayub 32:17

Konteks
32:17 Akupun hendak memberi sanggahan pada giliranku, akupun akan mengemukakan pendapatku. l 

Ayub 6:11

Konteks
6:11 Apakah kekuatanku, sehingga aku sanggup bertahan, dan apakah masa depanku, sehingga aku harus bersabar? l 

Ayub 22:28

Konteks
22:28 Apabila engkau memutuskan berbuat sesuatu, maka akan tercapai maksudmu, r  dan cahaya terang s  menyinari jalan-jalanmu. t 

Ayub 23:5

Konteks
23:5 Maka aku akan mengetahui jawaban-jawaban yang diberikan-Nya kepadaku e  dan aku akan mengerti, apa yang difirmankan-Nya kepadaku.

Ayub 27:22

Konteks
27:22 Dengan tak kenal belas kasihan f  Allah melempari dia, dengan cepat g  ia harus melepaskan diri dari kuasa-Nya. h 

Ayub 31:16

Konteks
31:16 Jikalau aku pernah menolak keinginan orang-orang kecil, s  menyebabkan mata seorang janda t  menjadi pudar, u 

Ayub 33:33

Konteks
33:33 Jikalau tidak, hendaklah engkau mendengarkan aku; o  diamlah, p  aku hendak mengajarkan hikmat q  kepadamu."

Ayub 5:5

Konteks
5:5 Apa yang dituainya, s  dimakan habis oleh orang yang lapar, bahkan dirampas dari tengah-tengah duri, dan orang-orang yang dahaga mengingini kekayaannya.

Ayub 7:16

Konteks
7:16 Aku jemu, u  aku tidak mau hidup untuk selama-lamanya. v  Biarkanlah w  aku 1 , karena hari-hariku hanya seperti hembusan x  nafas saja.

Ayub 21:14

Konteks
21:14 Tetapi kata mereka kepada Allah: Pergilah r  dari kami! Kami tidak suka mengetahui jalan-jalan-Mu. s 

Ayub 23:12

Konteks
23:12 Perintah dari bibir-Nya q  tidak kulanggar, dalam sanubariku kusimpan ucapan mulut-Nya. r 

Ayub 31:7

Konteks
31:7 Jikalau langkahku menyimpang dari jalan, y  dan hatiku menuruti pandangan mataku, dan noda z  melekat pada tanganku, a 

Ayub 40:2

Konteks
40:2 (39-35) "Apakah si pengecam hendak berbantah f  dengan Yang Mahakuasa 2 ? g  Hendaklah yang mencela Allah menjawab! h "

Ayub 41:8

Konteks
41:8 (40-27) Letakkan tanganmu ke atasnya! Ingatlah pertarungannya! --Engkau takkan melakukannya lagi! c 

Ayub 34:33

Konteks
34:33 menurut hematmu apakah Allah harus melakukan pembalasan karena engkau yang menolak? d  Jadi, engkau jugalah yang harus memutuskan, bukan aku; katakanlah apa yang engkau tahu!

Ayub 36:16

Konteks
36:16 Juga engkau dibujuk-Nya v  keluar dari dalam kesesakan, ke tempat yang luas, w  bebas dari tekanan, x  ke meja y  hidanganmu yang tenang dan penuh lemak. z 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:16]  1 Full Life : BIARKANLAH AKU.

Nas : Ayub 7:16

Ayub dengan jujur berbicara kepada Allah tentang rasa ketidakadilan, penolakan, dan keragu-raguan yang dialaminya. Ia bahkan berharap Allah akan membiarkannya (ayat Ayub 7:16-19), sekalipun pada saat lainnya ia mendambakan Allah berbicara kepadanya (Ayub 14:15; 23:3,5). Orang percaya yang sedang mengalami pencobaan dan penderitaan berat hendaknya mengungkapkan perasaan mereka secara terbuka kepada Allah di dalam doa. Berbicara kepada Allah dari hati mengenai kepedihan dan kesedihan dengan sikap pasrah tidaklah salah. Hana mencurahkan isi hatinya kepada Tuhan karena kesusahan dan sakit hati yang berat (1Sam 1:13-16). Yesus sendiri mempersembahkan "doa dan permohonan dengan ratap tangis dan keluhan kepada Dia" (Ibr 5:7), dan ketika hendak mati Ia mengalami kegelapan yang tak terlukiskan karena dipisahkan dari Allah (Mat 27:46).

[40:2]  2 Full Life : APAKAH SI PENGECAM HENDAK BERBANTAH DENGAN YANG MAHAKUASA?

Nas : Ayub 39:35

Sekali lagi Allah menantang Ayub untuk membuktikan anggapannya bahwa cara Allah mengatur dunia ini tidak benar.

  1. 1) Jikalau Ayub tidak dapat memahami bekerjanya ciptaan Allah atau tidak mengerti mengapa hal-hal terjadi demikian, bagaimana ia dapat mempersoalkan Allah tentang pengaturan hubungan antar manusia, atau bahkan tentang penderitaan yang diizinkan Allah terjadi atasnya?
  2. 2) Yang ditunjukkan Allah kepada hamba-Nya yang menderita ialah bahwa Dia telah menciptakan dunia dalam hikmat dan Ia memerintahnya dengan hikmat dan keadilan. Musibah yang menimpa Ayub tidak berarti bahwa Allah tidak lagi mengasihi hamba-Nya yang setia itu.
  3. 3) Penderitaan orang benar tidaklah menyangsikan kebaikan Allah. Penderitaan mereka terjadi dalam kehendak Allah yang mengizinkan, diizinkan demi maksud-Nya yang bijaksana, namun sering tidak diketahui

    (lihat art. KEHENDAK ALLAH).

    Keadaan yang tak menguntungkan seharusnya tidak menghancurkan iman kita pada kasih Allah bagi kita; Ia mengizinkan itu demi kebaikan kita

    (lihat cat. --> Rom 8:28).

    [atau ref. Rom 8:28]



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA