Ulangan 32:32 
Konteks| TB (1974) © SABDAweb Ul 32:32 |
Sesungguhnya, pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom, j dan dari kebun-kebun Gomora; buah anggur mereka adalah buah anggur yang beracun, k pahit l gugusan-gugusannya. |
| AYT (2018) | Karena pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom, dan dari ladang-ladang Gomora. Buah anggur mereka adalah buah anggur beracun, tangkai-tangkainya pun pahit. |
| TL (1954) © SABDAweb Ul 32:32 |
Karena pokok anggur mereka itu dari pada pokok anggur Sodom dan dari padang Gomorah asalnya, dan buah anggurnyapun buah anggur upas dan tandannya pahit maung belaka. |
| BIS (1985) © SABDAweb Ul 32:32 |
Sebab mereka jahat seperti Sodom dan Gomora, seperti pohon anggur yang pahit dan beracun buahnya. |
| TSI (2014) | Bangsa-bangsa lain itu sangat jahat, mereka adalah pohon anggur yang berasal dari Sodom dan Gomora. Buah perbuatan mereka adalah anggur pahit dan mengandung racun mematikan. |
| MILT (2008) | Sebab, pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom, dan buah anggur mereka dari ladang-ladang Gomora; buah anggur pahit; pahit gugusan-gugusannya. |
| Shellabear 2011 (2011) | Sesungguhnya, pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom dan dari ladang-ladang Gomora. Buah anggur mereka adalah buah anggur beracun, tandan-tandannya pun pahit. |
| AVB (2015) | Sesungguhnya, pokok anggur mereka berasal daripada pokok anggur Sodom dan dari ladang-ladang Gomora. Buah anggur mereka buah anggur yang beracun, tandan-tandannya pun pahit. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
|
| TB ITL © SABDAweb Ul 32:32 |
|
| TL ITL © SABDAweb Ul 32:32 |
|
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Ul 32:32 |
Sesungguhnya, pohon anggur 1 mereka berasal dari pohon anggur Sodom 1 , dan dari kebun-kebun Gomora; buah anggur 2 mereka adalah buah anggur yang beracun, pahit gugusan-gugusannya. |
![]() [+] Bhs. Inggris | |

