Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 19 dari 19 ayat untuk teruji AND book:14 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)2Taw 9:1

Ketika ratu negeri Syeba e  mendengar kabar tentang Salomo, maka dengan pasukan pengiring yang sangat besar dan dengan unta-unta yang membawa rempah-rempah, banyak emas dan batu permata yang mahal-mahal datanglah ia ke Yerusalem hendak menguji Salomo dengan teka-teki. Setelah ia sampai kepada Salomo, dipercakapkannyalah segala yang ada dalam hatinya dengan dia.

(0.87)2Taw 28:20

Maka datanglah Tilgat-Pilneser, i  raja negeri Asyur, j  kepadanya, hanya bukan membantu k  dia, melainkan menyesakkannya. l 

(0.86)2Taw 6:40

Sebab itu, ya Allahku, kiranya mata-Mu terbuka dan telinga-Mu menaruh perhatian m  kepada doa yang dipanjatkan di tempat ini.

(0.86)2Taw 7:15

Sekarang mata-Ku terbuka dan telinga-Ku menaruh perhatian kepada doa dari tempat u  ini.

(0.84)2Taw 6:15

Engkau yang tetap berpegang pada janji-Mu terhadap hamba-Mu Daud, ayahku, dan yang telah menggenapi dengan tangan-Mu apa yang Kaufirmankan l  dengan mulut-Mu, seperti yang terjadi pada hari ini.

(0.84)2Taw 18:18

Kata Mikha: "Sebab itu dengarkanlah firman TUHAN. Aku telah melihat TUHAN sedang duduk di atas takhta-Nya b  dan segenap tentara sorga berdiri di sebelah kanan-Nya dan di sebelah kiri-Nya.

(0.83)2Taw 6:2

Sekarang, aku telah mendirikan rumah kediaman bagi-Mu, tempat Engkau menetap selama-lamanya. b "

(0.83)2Taw 28:16

Pada waktu itu raja Ahas menyuruh utusan kepada raja negeri Asyur z  untuk memohon bantuan.

(0.83)2Taw 6:4

Ia berkata: "Terpujilah TUHAN, Allah orang Israel, yang telah menyelesaikan dengan tangan-Nya apa yang difirmankan-Nya dengan mulut-Nya kepada Daud, ayahku, demikian:

(0.83)2Taw 6:27

maka Engkaupun kiranya mendengarkannya di sorga dan mengampuni y  dosa hamba-hamba-Mu, umat-Mu Israel, --karena Engkaulah yang menunjukkan kepada mereka jalan yang baik yang harus mereka jalani--dan Engkau kiranya memberikan hujan kepada tanah-Mu yang telah Kauberikan kepada umat-Mu menjadi milik pusaka.

(0.83)2Taw 6:32

Juga apabila seorang asing, yang tidak termasuk umat-Mu Israel, datang d  dari negeri jauh oleh karena nama-Mu yang besar, tangan-Mu e  yang kuat dan lengan-Mu yang teracung, dan ia datang berdoa di rumah ini,

(0.83)2Taw 7:20

maka Aku akan mencabut d  kamu dari tanah-Ku e  yang telah Kuberikan kepadamu, dan rumah ini yang telah Kukuduskan bagi nama-Ku, akan Kubuang 1  dari hadapan-Ku, dan akan Kujadikan kiasan dan sindiran f  di antara segala bangsa.

(0.81)2Taw 30:27

Sesudah itu para imam Lewi bangun berdiri dan memberkati x  rakyat. Suara mereka didengar TUHAN dan doa mereka sampai ke tempat kediaman-Nya yang kudus di sorga.

(0.81)2Taw 2:6

Tetapi siapa yang mampu mendirikan suatu rumah bagi Dia, sedangkan langit, bahkan langit yang mengatasi segala langitpun tidak dapat memuat Dia? k  Dan siapakah aku l  ini, sehingga aku hendak mendirikan suatu rumah bagi Dia, kecuali sebagai tempat untuk membakar korban di hadapan-Nya?

(0.81)2Taw 6:24

Apabila umat-Mu Israel terpukul kalah w  oleh musuhnya karena mereka berdosa kepada-Mu, kemudian mereka berbalik dan mengakui nama-Mu, dan mereka berdoa dan memohon di hadapan-Mu di rumah ini,

(0.81)2Taw 6:26

Apabila langit tertutup, sehingga tidak ada hujan, x  sebab mereka berdosa kepada-Mu, lalu mereka berdoa di tempat ini dan mengakui nama-Mu dan mereka berbalik dari dosanya, sebab Engkau telah menindas mereka,

(0.81)2Taw 9:8

Terpujilah TUHAN, Allahmu, yang telah berkenan kepadamu sedemikian, hingga Ia mendudukkan engkau di atas takhta-Nya h  sebagai raja untuk TUHAN, Allahmu! Karena Allahmu mengasihi orang Israel, maka Ia menetapkan mereka untuk selama-lamanya, dan menjadikan engkau raja i  atas mereka untuk melakukan keadilan dan kebenaran."

(0.81)2Taw 14:13

lalu dikejar oleh Asa dan laskarnya sampai ke Gerar. y  Dari orang-orang Etiopia itu amat banyak yang tewas, sehingga tidak ada yang tinggal hidup, karena mereka hancur z  di hadapan TUHAN dan tentaranya. Orang-orang Yehuda memperoleh jarahan a  yang sangat besar.

(0.81)2Taw 20:6

dan berkata: "Ya TUHAN, Allah nenek moyang h  kami 1 , bukankah Engkau Allah di dalam sorga? i  Bukankah Engkau memerintah atas segenap kerajaan j  bangsa? Kuasa dan keperkasaan ada di dalam tangan-Mu, sehingga tidak ada orang yang dapat bertahan melawan Engkau. k 




TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA