| (1.00) | Luk 14:26 |
| "Jikalau seorang datang kepada-Ku dan ia tidak membenci bapanya 1 , ibunya, isterinya, anak-anaknya, saudara-saudaranya laki-laki atau perempuan, bahkan nyawanya sendiri, ia tidak dapat menjadi murid-Ku. m |
| (0.44) | Luk 8:19 |
| Ibu dan saudara-saudara Yesus datang kepada-Nya, tetapi mereka tidak dapat mencapai Dia karena orang banyak. |
| (0.11) | Luk 18:29 |
| Kata Yesus kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya setiap orang yang karena Kerajaan Allah meninggalkan rumahnya, isterinya atau saudaranya, orang tuanya atau anak-anaknya, |
| (0.10) | Luk 4:40 |
| Ketika matahari terbenam, semua orang membawa kepada-Nya orang-orang sakitnya, yang menderita bermacam-macam penyakit. Iapun meletakkan tangan-Nya atas mereka masing-masing o dan menyembuhkan mereka 1 . p |
| (0.10) | Luk 21:16 |
| Dan kamu akan diserahkan juga oleh orang tuamu, saudara-saudaramu, kaum keluargamu dan sahabat-sahabatmu r dan beberapa orang di antara kamu akan dibunuh 1 |


