| (1.00) | Kid 7:1 |
| Betapa indah langkah-langkahmu dengan sandal-sandal itu, puteri e yang berwatak luhur! Lengkung pinggangmu bagaikan perhiasan, karya tangan seniman. |
| (0.38) | Kej 32:25 |
| Ketika orang itu melihat, bahwa ia tidak dapat mengalahkannya, ia memukul sendi pangkal paha k Yakub, sehingga sendi pangkal paha itu terpelecok, ketika ia bergulat dengan orang itu. |
| (0.38) | Kej 32:32 |
| Itulah sebabnya sampai sekarang orang Israel tidak memakan daging yang menutupi sendi pangkal paha, v karena Dia telah memukul sendi pangkal paha Yakub, pada otot pangkal pahanya. |
| (0.38) | Kej 32:31 |
| Lalu tampaklah kepadanya matahari terbit, ketika ia telah melewati Pniel; u dan Yakub pincang karena pangkal pahanya. |
| (0.32) | Dan 2:32 |
| Adapun patung itu, kepalanya dari emas tua, dada dan lengannya dari perak, perut dan pinggangnya dari tembaga, |
| (0.27) | Kel 28:42 |
| Buatlah celana-celana r lenan bagi mereka untuk menutupi daging auratnya: celana itu haruslah dari pinggang sampai paha panjangnya. |
| (0.27) | 2Sam 10:4 |
| Lalu Hanun menyuruh menangkap pegawai-pegawai Daud itu, disuruhnya mencukur setengah dari janggut w mereka dan memotong pakaian mereka pada bagian tengah sampai pantat x mereka, kemudian dilepasnya mereka. |
| (0.27) | 1Taw 19:4 |
| Lalu Hanun menyuruh menangkap pegawai-pegawai Daud itu, disuruhnya mencukur mereka dan memotong pakaian mereka pada bagian tengah sampai pangkal paha mereka, kemudian dilepasnya mereka. |


