(0.9996022) | Ezr 4:5 | Bahkan, selama zaman Koresh, raja negeri Persia, sampai zaman pemerintahan Darius, raja negeri Persia 1 , mereka menyogok para penasihat untuk melawan orang-orang Yehuda itu dan menggagalkan rancangan mereka. |
(0.4415330875) | Ezr 7:14 | Oleh karena engkau disuruh raja serta ketujuh orang penasihatnya l untuk mengadakan penyelidikan mengenai Yehuda dan Yerusalem dengan berpedoman kepada hukum Allahmu yang menjadi peganganmu, |
(0.4372150875) | Ezr 7:15 | dan untuk membawa perak dan emas, yang diberikan raja serta para penasihatnya sebagai persembahan sukarela m kepada Allah Israel, yang tempat kediaman-Nya n di Yerusalem, |
(0.4295295125) | Ezr 8:25 | Aku menimbang y bagi mereka perak, emas, dan perlengkapan-perlengkapan, yakni persembahan-persembahan khusus bagi rumah Allah kami yang dikhususkan oleh raja serta penasihat-penasihatnya dan pembesar-pembesarnya dan semua orang Israel yang ada di sana. |
(0.4295295125) | Ezr 10:3 | Marilah kita sekarang mengikat perjanjian k dengan Allah kita, bahwa kita akan mengusir l semua perempuan itu 1 dengan anak-anak yang dilahirkan mereka, menurut nasihat tuan dan orang-orang yang gemetar karena perintah Allah kita. Dan biarlah orang bertindak menurut hukum Taurat. |
(0.4222320875) | Ezr 7:28 | dan membuat aku disenangi d oleh raja dan penasihat-penasihatnya serta segala pembesar raja yang berkuasa! |
(0.1122993375) | Ezr 10:8 | Barangsiapa dalam tiga hari tidak datang, maka menurut keputusan para pemimpin dan tua-tua segala hartanya akan disita dan ia akan dikucilkan dari jemaah yang pulang dari pembuangan. |
(0.10306435) | Ezr 10:12 | Lalu seluruh jemaah menjawab dan berseru dengan suara s nyaring: "Sesungguhnya, adalah kewajiban kami melakukan seperti katamu itu. |