| (1.00) | Kej 28:18 |
| Keesokan harinya pagi-pagi Yakub mengambil batu yang dipakainya sebagai alas kepala e dan mendirikan itu menjadi tugu f dan menuang minyak ke atasnya. g |
| (0.99) | Kej 35:14 |
| Kemudian Yakub mendirikan tugu b di tempat itu, yakni tugu batu; ia mempersembahkan korban curahan c dan menuangkan minyak di atasnya. d |
| (0.09) | Kej 14:10 |
| Di lembah Sidim e itu di mana-mana ada sumur aspal. f Ketika raja Sodom dan raja Gomora g melarikan diri, jatuhlah mereka ke dalamnya, dan orang-orang yang masih tinggal hidup melarikan diri ke pegunungan. h |
| (0.09) | Kej 35:13 |
| Lalu naiklah a Allah meninggalkan Yakub dari tempat Ia berfirman kepadanya. |
| (0.09) | Kej 31:13 |
| Akulah Allah yang di Betel s itu, di mana engkau mengurapi tugu, t dan di mana engkau bernazar u kepada-Ku; maka sekarang, bersiaplah engkau, pergilah dari negeri ini dan pulanglah ke negeri v sanak saudaramu." |
| (0.09) | Kej 18:8 |
| Kemudian diambilnya dadih q dan susu r serta anak lembu yang telah diolah itu, lalu dihidangkannya di depan orang-orang s itu; dan ia berdiri di dekat mereka di bawah pohon itu, sedang mereka makan. |



untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [