Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 26 ayat untuk kesalehan [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)1Tim 2:2

untuk raja-raja dan untuk semua pembesar, x  agar kita dapat hidup tenang dan tenteram dalam segala kesalehan y  dan kehormatan.

(0.77)Kis 3:12

Petrus melihat orang banyak itu lalu berkata: "Hai orang Israel, mengapa kamu heran tentang kejadian itu dan mengapa kamu menatap kami seolah-olah kami membuat orang ini berjalan karena kuasa atau kesalehan kami sendiri?

(0.61)2Ptr 1:6

dan kepada pengetahuan penguasaan diri, n  kepada penguasaan diri ketekunan, o  dan kepada ketekunan kesalehan, p 

(0.61)2Ptr 1:7

dan kepada kesalehan kasih akan saudara-saudara, dan kepada kasih akan saudara-saudara kasih q  akan semua orang.

(0.58)Ayb 4:6

Bukankah takutmu akan Allah yang menjadi sandaranmu, x  dan kesalehan y  hidupmu menjadi pengharapanmu?

(0.39)Yes 64:6

Demikianlah kami sekalian seperti seorang najis u  dan segala kesalehan v  kami seperti kain kotor; kami sekalian menjadi layu seperti daun w  dan kami lenyap oleh kejahatan kami seperti daun dilenyapkan x  oleh angin.

(0.33)1Tim 6:6

Memang ibadah itu kalau disertai rasa cukup, y  memberi keuntungan z  besar 1 .

(0.27)1Tim 4:8

Latihan badani terbatas gunanya, tetapi ibadah itu berguna dalam segala hal, q  karena mengandung janji, baik untuk hidup ini r  maupun untuk hidup yang akan datang. s 

(0.23)1Tim 6:5

percekcokan antara orang-orang yang tidak lagi berpikiran sehat 1  dan yang kehilangan kebenaran, x  yang mengira ibadah itu adalah suatu sumber keuntungan.

(0.23)1Tim 6:11

Tetapi engkau hai manusia Allah, h  jauhilah semuanya itu, kejarlah keadilan, ibadah, i  kesetiaan, kasih, j  kesabaran dan kelembutan.

(0.23)Tit 1:1

Dari Paulus, hamba Allah a  dan rasul b  Yesus Kristus untuk memelihara iman orang-orang pilihan Allah dan pengetahuan akan kebenaran c  seperti yang nampak dalam ibadah d  kita 3 ,

(0.21)1Tim 6:3

Jika seorang mengajarkan ajaran lain t  dan tidak menurut perkataan sehat u --yakni perkataan Tuhan kita Yesus Kristus--dan tidak menurut ajaran yang sesuai dengan ibadah 1  kita,

(0.09)Mzm 25:21

Ketulusan u  dan kejujuran v  kiranya mengawal aku, sebab aku menanti-nantikan w  Engkau.

(0.08)Mzm 72:1

Dari Salomo. Ya Allah, berikanlah hukum-Mu t  kepada raja 1  dan keadilan-Mu kepada putera raja!

(0.08)Yes 57:12

Aku akan menyebutkan kesalehanmu dan segala perbuatanmu, u  tetapi semuanya itu tidak akan berguna bagimu:

(0.07)2Tim 3:5

Secara lahiriah mereka menjalankan ibadah q  mereka 1 , tetapi pada hakekatnya mereka memungkiri kekuatannya. Jauhilah mereka itu! r 

(0.06)Luk 1:75

dalam kekudusan dan kebenaran 1  h  di hadapan-Nya seumur hidup kita.

(0.06)1Tim 5:4

Tetapi jikalau seorang janda mempunyai anak atau cucu, hendaknya mereka itu pertama-tama belajar berbakti kepada kaum keluarganya sendiri dan membalas budi orang tua dan nenek k  mereka, karena itulah yang berkenan kepada Allah. l 

(0.06)Yak 1:27

Ibadah yang murni dan yang tak bercacat 1  di hadapan Allah, Bapa kita, ialah mengunjungi q  yatim piatu dan janda-janda r  dalam kesusahan mereka, dan menjaga supaya dirinya sendiri tidak dicemarkan oleh dunia. s 

(0.06)1Ptr 3:16

dan dengan hati nurani c  yang murni, supaya mereka, yang memfitnah kamu karena hidupmu yang saleh dalam Kristus, menjadi malu karena fitnahan d  mereka itu.




TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA