Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 3 dari 3 ayat untuk kegusaran [Pencarian Tepat] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Dan 8:19) (ende: kegusaran ini)

jakni murka Allah jang menimpa bangsa Jahudi dan jang memuntjak dalam pengedjaran oleh Antiochos IV. Pengedjaran itu digambarkan ajat 23-25(Dan 8:23-25).

(0.80) (2Raj 3:27) (jerusalem: kegusaran besar) Maksudnya kurang jelas. Dengan mempersembahkan anaknya sendiri sebagai korban raja Moab menyatakan bahwa tidak melihat jalan lain lagi untuk mendamaikan dewanya, Kamos. Ia mengadakan korban itu di atas tembok kota dan itu menggemparkan para pengepung yang menganggap dirinya sasaran kemurkaan ilahi.
(0.40) (2Raj 3:27) (full: ANAKNYA YANG SULUNG ... MEMPERSEMBAHKANNYA SEBAGAI KORBAN. )

Nas : 2Raj 3:27

Raja Moab membunuh putra sulungnya sebagai persembahan kepada dewa Kamos (lih. 1Raj 11:7), dalam usahanya untuk membujuk apa yang dianggap sebagai dewa itu membantu tentaranya dalam perang. Korban manusia ini sebenarnya menjadi persembahan kepada Iblis dan roh-roh jahat

(lihat art. SIFAT PENYEMBAHAN BERHALA);

"persembahan mereka adalah persembahan kepada roh-roh jahat" (1Kor 10:20). Para ahli purbakala telah menemukan sebuah batu piagam Moab yang menegaskan bahwa raja Moab memang melakukan perbuatan jahat itu.



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA