Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 ayat untuk ke sebelah sini AND book:33 (0.002 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Mi 2:11) (jerusalem: Seandainya.... dusta) Terjemahan lain: Seandainya seseorang rohani mereka-reka dusta, atau: Seandainya seseorang yang cakap angin mereka-reka dusta
(0.98) (Mi 1:10) (jerusalem) Sama seperti dalam Yes 10:28-32 demikianpun di sini nama-nama kota itu aslinya mungkin menyinggung apa yang dikatakan tentangnya. Tetapi naskah Ibrani rupanya agak rusak, sehingga halnya tidak terpelihara.
(0.98) (Mi 1:15) (jerusalem: Adulam) Kota ini menjadi tempat bersembunyi bagi Daud waktu melarikan diri dari pada raja Saul, 1Sa 22:1; 2Sa 23:13. Kurang jelas apa yang dimaksudkan dengan "kemuliaan Israel". Ungkapan itu dapat berarti: Tuhan. Tetapi kurang pasti apakah di sini Tuhan dimaksudkan.
(0.98) (Mi 4:8) (jerusalem: Menara Kawanan) Ibraninya: Migdal-Eder Ini sebuah nama tempat yang kuno sekali, bdk Kej 35:21. Di sini nama itu dipakai untuk menyebut Yerusalem, kandang kawanan Israel
(0.97) (Mi 2:12) (jerusalem) Diragukan apakah nubuat yang berisi janji keselamatan (Israel kembali dari pembuangan, kesatuan umat pulih kembali) ini berasal dari nabi Mikha. Rupanya nubuat ini berasal dari masa pembuangan. Ia disisipkan di sini untuk mengimbangi ancaman yang tercantum dalam bab 2 dan 3.
(0.96) (Mi 2:6) (jerusalem) Berdasarkan perjanjian para pendengar menentang ancaman Mikha Mik 2:6-7. Tetapi nabi menjawab, Mik 2:8-10 bahwa perjanjian itu sudah batal oleh karena ketidakadilan yang dilakukan mereka yang pura-pura saleh dan hanya sedia mendengarkan janji-janji jasmaniah sebagaimana disampaikan nabi-nabi gadungan.


TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA