| (1.00) | Ams 31:19 |
| Tangannya ditaruhnya pada jentera, jari-jarinya memegang pemintal. |
| (0.96) | Im 14:16 |
| ia harus mencelupkan jari kanannya ke dalam minyak yang di telapak tangan kirinya itu dan sedikit dari minyak itu haruslah dipercikkannya dengan jarinya tujuh kali h di hadapan TUHAN. |
| (0.87) | Mzm 144:1 |
| Dari Daud. Terpujilah TUHAN, gunung batuku 1 , q yang mengajar tanganku untuk bertempur 2 , dan jari-jariku untuk berperang; |
| (0.86) | Im 8:23 |
| Domba jantan itu disembelih, lalu Musa mengambil sedikit dari darahnya dan membubuhnya pada cuping telinga kanan Harun, pada ibu jari tangan kanan dan pada ibu jari kaki kanannya. i |
| (0.85) | Kid 5:5 |
| Aku bangun untuk membuka pintu bagi kekasihku, tanganku bertetesan mur; o bertetesan cairan mur jari-jariku pada pegangan kancing pintu. |
| (0.83) | Yes 59:3 |
| Sebab tanganmu cemar oleh darah f dan jarimu oleh kejahatan; g mulutmu mengucapkan dusta, h lidahmu menyebut-nyebut kecurangan. |
| (0.73) | Dan 5:5 |
| Pada waktu itu juga tampaklah jari-jari tangan manusia menulis pada kapur dinding istana raja, di depan kaki dian, dan raja melihat punggung tangan yang sedang menulis itu. |
| (0.73) | 2Sam 21:20 |
| Lalu terjadi lagi pertempuran di Gat; dan di sana ada seorang yang tinggi perawakannya, yang tangannya dan kakinya masing-masing berjari enam: dua puluh empat seluruhnya; juga orang ini termasuk keturunan raksasa. |
| (0.72) | Yoh 20:27 |
| Kemudian Ia berkata kepada Tomas: "Taruhlah jarimu di sini dan lihatlah tangan-Ku, ulurkanlah tanganmu dan cucukkan ke dalam lambung-Ku dan jangan engkau tidak percaya lagi, melainkan percayalah. v " |
| (0.71) | Im 8:24 |
| Musa menyuruh anak-anak Harun mendekat, lalu membubuh sedikit dari darah itu pada cuping telinga kanan mereka, pada ibu jari tangan kanan dan pada ibu jari kaki kanan mereka, lalu Musa menyiramkan darah selebihnya pada mezbah sekelilingnya. j |
| (0.69) | 1Taw 20:6 |
| Lalu terjadi lagi pertempuran di Gat; dan di sana ada seorang yang tinggi perawakannya, yang tangannya dan kakinya masing-masing berjari enam: dua puluh empat seluruhnya; juga orang ini termasuk keturunan raksasa. |
| (0.66) | 1Raj 7:33 |
| Dan buatan roda itu seperti buatan roda kereta; tetapi tangan-tangannya, lingkarnya, jari-jarinya dan napnya, semuanya tuangan. |
| (0.63) | Im 14:27 |
| lalu sedikit dari minyak itu haruslah dipercikkan oleh imam dengan jari kanannya tujuh kali di hadapan TUHAN. |
| (0.59) | Hak 1:6 |
| Tetapi Adoni-Bezek melarikan diri, lalu mereka mengejarnya, menangkapnya dan memotong ibu jari 1 dari tangannya dan dari kakinya. |
| (0.53) | Yoh 20:25 |
| Maka kata murid-murid yang lain itu kepadanya: "Kami telah melihat Tuhan!" Tetapi Tomas berkata kepada mereka: "Sebelum aku melihat bekas paku pada tangan-Nya dan sebelum aku mencucukkan jariku ke dalam bekas paku itu dan mencucukkan tanganku ke dalam lambung-Nya, r sekali-kali aku tidak akan percaya. s " |
| (0.50) | Yes 2:8 |
| Negerinya penuh berhala-berhala; g mereka sujud menyembah h kepada buatan tangannya i sendiri dan kepada yang dikerjakan oleh tangannya. j |
| (0.50) | Im 14:17 |
| Dari minyak selebihnya imam harus membubuh sedikit pada cuping telinga kanan orang itu, pada ibu jari tangan kanannya dan pada ibu jari kaki kanannya, di tempat mana darah tebusan salah i dibubuhkan. |
| (0.50) | Im 14:28 |
| Kemudian imam harus membubuh sedikit dari minyak itu pada cuping telinga kanan dari orang yang akan ditahirkan, pada ibu jari tangan kanannya dan pada ibu jari kaki kanannya, di tempat mana dibubuhi darah tebusan salah itu. |
| (0.47) | Im 14:14 |
| Imam harus mengambil sedikit dari darah tebusan salah itu dan harus membubuhnya pada cuping telinga kanan dari orang yang akan ditahirkan dan pada ibu jari tangan kanan dan pada ibu jari kaki kanannya. f |
| (0.47) | Im 14:25 |
| Ia harus menyembelih domba tebusan salah dan imam harus mengambil sedikit dari darah tebusan salah itu dan membubuhnya pada cuping telinga kanan orang itu dan pada ibu jari tangan kanan dan ibu jari kaki kanannya. w |




untuk membuka halaman teks alkitab saja. [