Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 1 dari 1 ayat untuk ia memegang AND book:54 (0.002 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (1Tim 3:2) (ende: Kawin satu kali sadja)

Aslinja: "Suami seorang isteri sadja". Maksudnja jang sesudah meninggalnja isterinja, tidak kawin lagi. Maklum, bahwa mereka jang dipilih untuk memegang djabatan itu sudah agak landjut umurnja dan mereka tentu dahulu beristeri atau masih beristeri.



TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA