Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 4 dari 4 ayat untuk hujan panas AND book:28 (0.002 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Hos 12:1) (ende)

Mentjari pertolongan Asjur (angin timur) dan Mesir sia2 belaka seperti menangkap angin. Kebaikannja terdjadi; itu membawa keruntuhan, seperti angin timur jang panas dan jang mengeringkan segala sesuatu.

(1.00) (Hos 14:5) (ende)

Embun merupakan lambang kebaikan dan anugerah Jahwe. Israil dibandingkan dengan tumbuhan jang hidup kembali serta disegarkan oleh embun, setelah dikeringkan panas-terik matahari.

(0.90) (Hos 12:2) (jerusalem: Yehuda) Aselinya agaknya tertulis: Israel. Ini diganti dengan Yehuda dengan maksud mengaktualisasikan nubuat Hosea di negeri Yehuda bdk Hos 3:5+.
(0.86) (Hos 6:4) (full: KASIH SETIAMU SEPERTI KABUT PAGI. )

Nas : Hos 6:4

"Kasih setia" (Ibr. _hesed_) mengacu kepada kasih perjanjian yang kudus, kokoh, dan setia. Israel mengaku sangat mengasihi Allah; tetapi seperti kabut pagi dan embun menguap dalam panas matahari, demikian pula kasih mereka, karena kasih itu dangkal dan mementingkan diri. Kita harus senantiasa menguji kasih kita kepada Allah dengan kesetiaan kita kepada Yesus Kristus dan komitmen kita pada hukum-Nya yang benar dan rencana-Nya di bumi.



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA