| (1.00) | Ayb 42:4 |
| ‘Dengarlah, Aku hendak berfirman; Aku hendak menanyaimu, dan kamu akan memberi tahu Aku’. |
| (0.99) | Mzm 35:18 |
| Aku hendak bersyukur pada-Mu dalam kumpulan yang besar; aku hendak memuji-Mu di antara banyak bangsa. |
| (0.99) | Mzm 50:7 |
| “Dengarlah, hai umat-Ku, Aku hendak berfirman! Hai orang Israel, Aku hendak bersaksi terhadap kamu: Aku adalah Allah, Allahmu. |
| (0.97) | Mzm 138:1 |
|
| (0.85) | Yes 10:3 |
| Apa yang akan kamu lakukan pada saat hari penghakiman, pada waktu kehancuran datang dari jauh? Kepada siapa kamu hendak lari minta tolong, dan di mana kamu hendak meninggalkan kekayaanmu? |
| (0.79) | Mzm 108:3 |
| (108-4) Aku hendak bersyukur kepada-Mu, ya TUHAN, di antara suku-suku bangsa. Aku hendak bermazmur bagi-Mu, di antara bangsa-bangsa. |
| (0.66) | Mzm 108:2 |
| (108-3) Bangunlah, hai gambus dan kecapi! Aku hendak membangunkan fajar! |
| (0.64) | Why 12:2 |
| Perempuan itu sedang hamil dan dalam penderitaannya hendak melahirkan, ia berteriak kesakitan. |
| (0.63) | Ayb 33:32 |
| Jika ada yang hendak kamu katakan, jawablah aku; berbicaralah, karena aku ingin membenarkanmu. |
| (0.63) | Mzm 61:6 |
| (61-7) Engkau hendak menambahkan umur raja, tahun-tahunnya seperti banyaknya generasi. |
| (0.63) | Mat 5:40 |
| Dan, jika seseorang hendak menuntutmu dan mengambil bajumu, berikan juga jubahmu kepadanya. |
| (0.63) | Kis 3:3 |
| Ketika ia melihat Petrus dan Yohanes hendak masuk ke Bait Allah, ia meminta sedekah. |
| (0.62) | Yes 40:25 |
| “Dengan siapakah kamu hendak menyamakan Aku sehingga Aku sejajar dengannya?” firman Yang Mahakudus. |
| (0.62) | Mzm 49:4 |
| (49-5) Aku hendak menyendengkan telingaku pada sebuah perumpamaan; aku akan membuka teka-tekiku melalui kecapi. |
| (0.62) | Pkh 7:23 |
|
| (0.61) | Rm 9:14 |
| Jadi, apa yang hendak kita katakan sekarang? Adakah ketidakadilan pada Allah? Sekali-kali tidak! |
| (0.60) | Luk 24:28 |
| Ketika mereka sudah dekat ke desa Emaus, Yesus terus berjalan seakan-akan hendak meneruskan perjalanan-Nya. |
| (0.60) | Mzm 60:6 |
| (60-8) Allah telah berfirman dalam kekudusan-Nya, “Aku hendak bersorak-sorai; Aku akan membagi-bagi Sikhem, dan mengukur Lembah Sukot. |
| (0.60) | Mzm 108:7 |
| (108-8) Allah telah berfirman dalam kekudusan-Nya: “Aku hendak bersorak-sorai, Aku akan membagi-bagi Sikhem dan mengukur Lembah Sukot. |
| (0.59) | Ul 9:19 |
| Aku takut akan murka TUHAN, Dia hendak membinasakanmu, tetapi TUHAN masih mendengarkan aku lagi. |




untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [