| (1.00) | Kej 24:67 |
| Lalu Ishak membawa Ribka ke dalam kemah<x id="a" /> Sara,<x id="b" /> ibunya, dan mengambil dia menjadi isterinya.<x id="c" /> Ishak mencintainya<x id="d" /> dan demikian ia dihiburkan setelah ibunya meninggal.<x id="e" /> |
| (1.00) | Hak 9:1 |
| Adapun Abimelekh<x id="k" /> bin Yerubaal<x id="l" /> pergi ke Sikhem kepada saudara-saudara ibunya dan berkata kepada mereka dan kepada seluruh kaum dari pihak keluarga ibunya: |
| (0.99) | Ams 15:20 |
| Anak yang bijak menggembirakan ayahnya,<x id="x" /> tetapi orang yang bebal menghina ibunya. |
| (0.99) | Ams 29:15 |
| Tongkat dan teguran<n id="1" /> mendatangkan hikmat, tetapi anak yang dibiarkan mempermalukan ibunya.<x id="y" /> |
| (0.99) | Ams 30:11 |
| Ada keturunan yang mengutuki ayahnya dan tidak memberkati ibunya.<x id="b" /> |
| (0.99) | Ams 31:1 |
| Inilah perkataan<x id="u" /> Lemuel, raja Masa, yang diajarkan ibunya kepadanya. |
| (0.98) | Kej 29:10 |
| Ketika Yakub melihat Rahel,<x id="f" /> anak Laban saudara ibunya, serta kambing domba Laban, ia datang mendekat, lalu menggulingkan batu<x id="g" /> itu dari mulut sumur, dan memberi minum<x id="h" /> kambing domba<x id="i" /> itu. |
| (0.85) | Kej 21:21 |
| Maka tinggallah ia di padang gurun Paran,<x id="h" /> dan ibunya mengambil seorang isteri baginya<x id="i" /> dari tanah Mesir. |
| (0.85) | Kej 27:13 |
| Tetapi ibunya berkata kepadanya: "Akulah<x id="y" /> yang menanggung kutuk itu, anakku; dengarkan saja perkataanku,<x id="z" /> pergilah ambil kambing-kambing itu." |
| (0.85) | Kej 27:14 |
| Lalu ia pergi mengambil kambing-kambing itu dan membawanya kepada ibunya; sesudah itu ibunya mengolah makanan yang enak, seperti yang digemari<x id="a" /> ayahnya. |
| (0.85) | Kej 28:7 |
| dan bahwa Yakub mendengarkan perkataan ayah dan ibunya, dan pergi ke Padan-Aram, |
| (0.85) | Kel 23:19 |
| Yang terbaik dari buah bungaran<x id="v" /> hasil tanahmu haruslah kaubawa ke dalam rumah TUHAN, Allahmu. Janganlah kaumasak anak kambing dalam susu induknya.<x id="w" />" |
| (0.85) | Kel 34:26 |
| Yang terbaik dari buah bungaran<x id="s" /> hasil tanahmu haruslah kaubawa ke dalam rumah TUHAN, Allahmu. Janganlah engkau masak anak kambing dalam susu<x id="t" /> induknya." |
| (0.85) | Im 19:3 |
| Setiap orang di antara kamu haruslah menyegani ibunya dan ayahnya<x id="h" /> dan memelihara hari-hari sabat-Ku;<x id="i" /> Akulah TUHAN, Allahmu.<x id="j" /> |
| (0.85) | Bil 12:12 |
| Janganlah kiranya dibiarkan dia sebagai anak gugur, yang pada waktu keluar dari kandungan ibunya sudah setengah busuk dagingnya." |
| (0.85) | 1Raj 15:2 |
| Tiga tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Maakha,<x id="f" /> anak Abisalom. |
| (0.85) | 1Raj 15:10 |
| Empat puluh satu tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama neneknya yang perempuan ialah Maakha,<x id="l" /> anak Abisalom. |
| (0.85) | 2Raj 4:19 |
| Tiba-tiba menjeritlah ia kepada ayahnya: "Aduh kepalaku, kepalaku!" Lalu kata ayahnya kepada seorang bujang: "Angkatlah dia dan bawa kepada ibunya!" |
| (0.85) | 2Raj 4:20 |
| Diangkatnyalah dia, dibawanya pulang kepada ibunya. Duduklah dia di pangkuan ibunya sampai tengah hari, tetapi sesudah itu matilah dia. |
| (0.85) | 2Taw 22:3 |
| Iapun hidup<x id="o" /> menurut kelakuan keluarga Ahab,<x id="p" /> karena ibunya menasihatinya untuk melakukan yang jahat. |



