| (1.00) | Bil 10:11 | 
 | Pada tahun yang kedua,<x id="b" /> pada bulan yang kedua, pada tanggal dua puluh bulan itu, naiklah<x id="c" /> awan itu dari atas Kemah Suci, tempat hukum<x id="d" /> Allah. | 
| (0.94) | Kel 13:4 | 
 | Hari ini kamu keluar, dalam bulan Abib.<x id="d" /> | 
| (0.82) | 2Taw 3:2 | 
 | Ia mulai mendirikan rumah itu dalam bulan yang kedua, pada tahun keempat pemerintahannya.<x id="c" /> | 
| (0.82) | 2Taw 31:7 | 
 | Mereka mulai membuat timbunan itu pada bulan yang ketiga, dan mereka selesai pada bulan yang ketujuh.<x id="l" /> | 
| (0.82) | Ezr 7:8 | 
 | Lalu tibalah ia di Yerusalem pada bulan kelima, yakni pada tahun ketujuh zaman raja itu. | 
| (0.82) | Mzm 81:3 | 
 | (81-4) Tiuplah sangkakala<x id="x" /> pada bulan baru, pada bulan purnama,<x id="y" /> pada hari raya kita. | 
| (0.82) | Yer 28:17 | 
 | Maka matilah<x id="c" /> nabi Hananya dalam tahun itu juga, pada bulan yang ketujuh. | 
| (0.71) | Kej 8:4 | 
 | Dalam bulan yang ketujuh,<x id="r" /> pada hari yang ketujuh belas bulan itu, terkandaslah bahtera itu pada pegunungan<x id="s" /> Ararat.<x id="t" /> | 
| (0.71) | Kel 19:1 | 
 | Pada bulan ketiga setelah orang Israel keluar dari tanah Mesir,<x id="a" /> mereka tiba di padang gurun Sinai<n id="1" /><x id="b" /> pada hari itu juga. | 
| (0.71) | Kel 40:17 | 
 | Dan terjadilah dalam bulan<x id="g" /> yang pertama tahun yang kedua, pada tanggal satu bulan itu, maka didirikanlah Kemah Suci.<x id="h" /> | 
| (0.71) | Im 23:5 | 
 | Dalam bulan yang pertama,<x id="i" /> pada tanggal empat belas bulan itu, pada waktu senja, ada Paskah<x id="j" /> bagi TUHAN<n id="1" />. | 
| (0.71) | 2Taw 15:10 | 
 | Mereka berkumpul di Yerusalem pada bulan ketiga<x id="s" /> tahun kelima belas dari pemerintahan Asa. | 
| (0.71) | 2Taw 29:3 | 
 | Pada tahun pertama pemerintahannya, dalam bulan yang pertama, ia membuka pintu-pintu rumah TUHAN dan memperbaikinya.<x id="a" /> | 
| (0.71) | 2Taw 30:2 | 
 | Raja bersama-sama para pemimpin dan seluruh jemaah di Yerusalem merancangkan untuk merayakan<x id="t" /> Paskah pada bulan kedua, | 
| (0.71) | Yer 36:22 | 
 | Waktu itu adalah bulan yang kesembilan dan raja sedang duduk di balai<x id="w" /> musim dingin, sementara di depannya api menyala di perapian. | 
| (0.71) | Yer 39:2 | 
 | dalam tahun yang kesebelas pemerintahan Zedekia, dalam bulan yang keempat,<x id="d" /> pada tanggal sembilan bulan itu, terbelahlah<x id="e" /> tembok<x id="f" /> kota itu-- | 
| (0.71) | Yer 52:6 | 
 | Pada tanggal sembilan bulan yang keempat, ketika kelaparan sudah merajalela di kota itu dan tidak ada lagi makanan<x id="u" /> pada rakyat negeri itu, | 
| (0.71) | Yeh 24:1 | 
 | Pada tahun kesembilan, dalam bulan yang kesepuluh, pada tanggal sepuluh bulan itu, datanglah firman TUHAN kepadaku:<x id="p" /> | 
| (0.71) | Yeh 45:20 | 
 | Demikianlah engkau harus perbuat pada hari pertama bulan yang ketujuh demi orang-orang yang berbuat dosa dengan tidak sengaja<x id="k" /> dan tanpa diketahui. Dengan demikian engkau mengadakan pendamaian bagi Bait Suci. | 
| (0.67) | 1Raj 12:33 | 
 | Ia naik tangga mezbah yang dibuatnya di Betel<x id="u" /> itu pada hari yang kelima belas dalam bulan yang kedelapan, dalam bulan yang telah direncanakannya dalam hatinya sendiri; ia menentukan suatu hari raya bagi orang Israel dan ia naik tangga mezbah itu untuk membakar korban. | 




