Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 41 - 52 dari 52 ayat untuk hebrew:rbd AND book:5 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.92)Ul 19:4

Inilah ketentuan mengenai pembunuh yang melarikan diri ke sana dan boleh tinggal hidup: apabila ia membunuh sesamanya manusia dengan tidak sengaja dan dengan tidak membenci dia sebelumnya,

(0.92)Ul 19:15

"Satu orang saksi e  saja tidak dapat menggugat seseorang mengenai perkara kesalahan apapun atau dosa apapun yang mungkin dilakukannya; baru atas keterangan dua atau tiga orang saksi perkara itu tidak disangsikan.

(0.92)Ul 22:26

tetapi gadis itu janganlah kauapa-apakan. Gadis itu tidak ada dosanya yang sepadan dengan hukuman mati, sebab perkara ini sama dengan perkara seseorang yang menyerang sesamanya manusia dan membunuhnya.

(0.92)Ul 23:4

karena mereka tidak menyongsong kamu dengan roti dan air p  pada waktu perjalananmu keluar dari Mesir, dan karena mereka mengupah Bileam 1  q  bin Beor dari Petor di Aram-Mesopotamia r  melawan engkau, supaya dikutukinya engkau. s 

(0.92)Ul 23:14

Sebab TUHAN, Allahmu, berjalan e  dari tengah-tengah perkemahanmu untuk melepaskan engkau dan menyerahkan musuhmu kepadamu; sebab itu haruslah perkemahanmu itu kudus, f  supaya jangan Ia melihat sesuatu yang tidak senonoh di antaramu, lalu berbalik dari padamu."

(0.92)Ul 24:1

"Apabila seseorang mengambil seorang perempuan dan menjadi suaminya, dan jika kemudian ia tidak menyukai t  lagi perempuan itu, sebab didapatinya yang tidak senonoh padanya, lalu ia menulis surat cerai 1  u  dan menyerahkannya ke tangan perempuan itu, sesudah itu menyuruh dia pergi dari rumahnya,

(0.92)Ul 24:5

Apabila baru saja seseorang mengambil isteri, janganlah ia keluar bersama-sama dengan tentara maju berperang atau dibebankan sesuatu pekerjaan; satu tahun lamanya ia harus dibebaskan untuk keperluan rumah tangganya dan menyukakan hati perempuan yang telah diambilnya menjadi isterinya. w "

(0.92)Ul 27:3

lalu pada batu itu haruslah kautuliskan segala perkataan hukum Taurat ini, sesudah engkau menyeberang, supaya engkau masuk ke negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya, d  seperti yang dijanjikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu.

(0.92)Ul 29:13

supaya Ia mengangkat engkau sebagai umat-Nya v  pada hari ini dan supaya Ia menjadi Allahmu, w  seperti yang difirmankan-Nya kepadamu dan seperti yang dijanjikan-Nya dengan sumpah kepada nenek moyangmu, yakni kepada Abraham, Ishak dan Yakub.

(0.92)Ul 31:3

TUHAN, Allahmu, Dialah yang akan menyeberang o  di depanmu; p  Dialah yang akan memunahkan bangsa-bangsa q  itu dari hadapanmu, sehingga engkau dapat memiliki negeri mereka; Yosua, dialah yang akan menyeberang r  di depanmu, seperti yang difirmankan TUHAN.

(0.92)Ul 32:47

Sebab perkataan ini bukanlah perkataan hampa bagimu, tetapi itulah hidupmu, s  dan dengan perkataan ini akan lanjut t  umurmu di tanah, ke mana kamu pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya."

(0.90)Ul 13:5

Nabi atau pemimpi itu haruslah dihukum mati, m  karena ia telah mengajak murtad n  terhadap TUHAN, Allahmu, yang telah membawa kamu keluar dari tanah Mesir dan yang menebus engkau dari rumah perbudakan--dengan maksud untuk menyesatkan engkau dari jalan yang diperintahkan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk dijalani. Demikianlah harus kauhapuskan yang jahat o  itu dari tengah-tengahmu.




TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA